Pernyataan tersebut diberikan menyusul akan bergabungnya bomber Borussia Dortmund, Robert Lewandowski merapat ke Allianz Arena musim depan. Jika Mandzukic keberatan bersaing dan tak ingin berada di bangku cadangan, Rummenigge menyatakan bahwa Bayern siap mendiskusikan opsi terbaik bagi sang pemain.
"Jika Mario bertahan di sini, situasi tak akan mudah bagi dirinya karena ada pemain kelas dunia yang telah kami datangkan," kata Rummenigge seperti dilansir FAZ.
"Pertanyaannya adalah apakah ia mau menghadapi persaingan atau pergi ke klub lain. Kami selalu bersikap terbuka dan adil, segalanya akan dibicarakan terlebih dahulu sebelum diputuskan."
Pemain 27 tahun ini dibeli Die Roten dari Wolfsburg pada tahun 2012 lalu dengan banderol 13 juta Euro. Ia total mencetak 48 gol dalam 88 penampilan bersama Bayern.[initial]
Baca Juga
- Soal Gosip ke MU, Mulller Tunda Kepastian Sampai Akhir Musim
- Mijatovic Anggap Bayern Kesulitan Terapkan Tiki-Taka
- Kroos: Tak Ada Yang Salah Dengan Gaya Main Bayern
- Guardiola: Bayern Bermain Jelek Tanggung Jawab Saya
- Sanchis Sebut Dua Alasan Bayern Kalah di Bernabeu
- Berduka Atas Kepergian Tito, Pep Tak Rayakan Gol Bayern
- Eks Madrid Sebut Guardiola Punya Aura Pelatih Sejak Masih Aktif Bermain
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 19 Mei 2014, 14:45

-
Lewandowski Datang, Bayern Isyaratkan Siap Lepas Mandzukic
Liga Eropa Lain 19 Mei 2014, 10:19
-
Hamburg Terhindar Dari Degradasi 'Bersejarah'
Liga Eropa Lain 19 Mei 2014, 09:49
-
Guardiola Sempat Minati Ramsey
Liga Inggris 19 Mei 2014, 09:29
-
Fabianski Belum Setujui Tawaran Main di Bundesliga
Liga Inggris 19 Mei 2014, 09:03
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR