PSG baru saja memperkenalkan Lucas kepada media saat pasukan Carlo Ancelotti tengah menjalani sesi latihan musim dingin di Doha, Qatar (01/1). Pemain berusia 20 tahun itu didatangkan dari Sao Paulo dengan bandrol €35 juta euro.
Selain itu, Lucas Moura juga mengatakan bahwa direktur umum PSG, Leonardo banyak membantunya dalam mengambil keputusan mengenai kepindahannya ke Parc des Princess. Melalui L' Equipe, ia menjelaskan.
"Memilih PSG sebagai tujuan saya berikutnya adalah sebuah tantangan. Leonardo banyak membantu saya, karenanya saya bisa meneruskan sisa musim bersama Sao Paulo." ujar Moura.
"Saya juga sangat senang dengan antusiasme yang ditunjukkan Ancelotti mengenai kehadiran saya di PSG. Saya berjanji akan memberikan yang terbaik untuk tim dan para suporter ke depannya. Selain itu, saya optimis bisa mencetak sejarah baru di Paris." pungkasnya.[initial]
Liga Prancis - Ibrahimovic: Aksi Akrobatik Memang Keahlian Saya (leq/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lucas Moura Optimis Bakal Cetak Sejarah Baru di PSG
Liga Eropa Lain 2 Januari 2013, 15:50
-
Ibrahimovic: Aksi Akrobatik Memang Keahlian Saya
Liga Eropa Lain 2 Januari 2013, 15:30
-
Liverpool Bersiap Untuk Datangkan Gameiro
Liga Inggris 2 Januari 2013, 01:45
-
Moura Sama Sekali Tidak Terbebani Harga Tinggi
Liga Eropa Lain 1 Januari 2013, 22:05
-
Nene Pilih Tinggalkan PSG di Bulan Januari
Liga Eropa Lain 31 Desember 2012, 19:01
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR