
Setelah dua tahun lalu Bayern sukses mendaratkan Javi Martinez dari Athletic Bilbao, kali ini pemain Spanyol yang dikaitkan dengan Bayern adalah bek tengah Athletic Bilbao, Aymeric Laporte.
Masih berusia 19 tahun, Laporte mencuat sebagai salah satu tulang punggung di lini belakang Athletic musim ini di bawah arahan entrenador Ernesto Valverde.
Kabarnya Bayern menyiapkan 20 juta euro untuk si pemain yang beberapa saat lalu memperpanjang kontraknya hingga 2018 dengan release clause 36 juta euro.
Athletic sendiri dilaporkan tak berniat melepas Laporte karena dianggap sebagai fondasi untuk masa depan klub. (isf/dct)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juan Mata: Ini Bukan Saat Untuk Saling Menyalahkan
Liga Inggris 18 April 2014, 06:56
-
Pep Guardiola Incar Pemain Spanyol Lagi Untuk Bayern
Liga Eropa Lain 18 April 2014, 05:12
-
Llorente: Tevez dan Saya Layak ke Piala Dunia
Liga Italia 17 April 2014, 22:20
-
Chelsea Siapkan Gaji Lipat Tiga Buat Costa
Liga Champions 17 April 2014, 16:05
-
Atletico Pertimbangkan Reina Sebagai Pengganti Courtois
Liga Spanyol 16 April 2014, 23:08
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR