Bola.net - - Klub kaya raya Ligue 1, PSG melalui direktur olahraga mereka, Antero Henrique menegaskan bahwa hingga kini belum menggelar negosiasi dengan calon pengganti Unai Emery.
Kegagalan di Liga Champions musim ini membuat PSG kabarnya bakal melakukan perombakan pada musim panas nanti. Salah satu pos yang bakal dirombak adalah pelatih.
Beberapa nama pelatih top Eropa pun masuk kandidat untuk menggantikan Emery. Namun Henrique mengungkapkan bahwa sampai saat ini belum ada pembicaraan dengan pihak tertentu.
"Setiap hari kami ditanya informasi soal pelatih PSG. Saya jelaskan, pelatih PSG adalah Unai Emery, ia memiliki kontrak bersama klub dan ini bukan waktunya untuk berbicara mengenai hal ini," tegas Henrique kepada FourFourTwo.
"Kami berada dalam fase penting di musim ini, kami memiliki banyak pekerjaan untuk mencapai tujuan kami dan kami harus fokus dan terikat," lanjutnya.
"Tak ada pelatih yang bisa mengatakan bahwa ia sudah berbicara dengan kami atau terikat dengan kami di masa depan. Semua suporter PSG harus tahu bahwa hanya klub lah yang memiliki kewenangan untuk menyampaikan informasi resmi," tandasnya.
PSG bisa saja meraih gelar pertama mereka musim ini andai sukses mengalahkan AS Monaco dalam partai final Coupe de la Ligue yang digelar akhir pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSG Tegaskan Belum Dekati Calon Pengganti Emery
Liga Eropa Lain 30 Maret 2018, 18:37
-
Mourinho Masih Menjadi Incaran PSG
Liga Eropa Lain 30 Maret 2018, 11:30
-
Mbappe Senang Main Bareng Martial
Piala Dunia 29 Maret 2018, 10:54
-
Setelah Cedera, Neymar Dipercaya Akan Jaga Dirinya Lebih Baik Lagi
Liga Eropa Lain 28 Maret 2018, 21:41
-
Neymar Dirasa Tak Pantas Sandang Ban Kapten Brasil
Piala Dunia 28 Maret 2018, 19:14
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR