Pada bursa transfer kali ini, Bayern Munchen tercatat sudah melakukan dua pembelian besar. Mereka mendatangkan Mats Hummels dari Borussida Dortmund dan Renato Sanches dari Benfica dengan nilai transfer yang cukup besar.
Meski sudah melakukan dua pembelian besar, Rummeningge menegaskan bahwa timnya belum berhenti untuk memperkuat skuat besutan Carlo Ancelotti pada musim panas ini. "Kami sudah melakukan dua pembelian yang sangat kuat pada musim panas ini" ujar Rummenigge kepada Harian Bild.
"Anda dapat melihat bagaimana bagusnya mereka (Hummels dan Sanches) di Euro, namun saya tidak menutup pintu untuk pemain baru yang akan datang. Bursa transfer sendiri masih dibuka hingga tanggal 31 Agustus nanti" tutup CEO Bayern Munchen tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mario Gotze Tak Punya Masa Depan di Bayern Munchen
Liga Eropa Lain 13 Juli 2016, 20:30
-
Guardiola Sempat Sandingkan Gotze Dengan Messi
Liga Eropa Lain 13 Juli 2016, 20:01
-
Agen Simone Zaza ke Wolfsburg Rampungkan Transfer
Liga Italia 13 Juli 2016, 18:02
-
Dortmund Segera Pulangkan Mario Gotze
Liga Eropa Lain 13 Juli 2016, 14:33
-
Rummenigge: Bayern Masih Belanja!
Liga Eropa Lain 13 Juli 2016, 13:03
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR