
”Sengaja kami ubah, untuk disesuaikan dengan konsep balapan tahun ini,” kata Ketua Yayasan Tour de East Java, Harijanto Tjondrokusumo, Rabu (22/8).
Perubahan pada etape pertama adalah jarak dan finis dari Kota Malang diubah ke Singosari di kawasan wisata Purbakala di situs kerajaan Singasari. Harijanto memperkirakan perubahan jarak tersebut memangkas kurang lebih 3 km.
Perubahan rute ini tidak lepas dari konsep awal yang diperkenalkan Tour de East Java. ”Sejak awal kami ingin memperkenalkan wisata yang ada di Jawa Timur, dan dikemas dalam olahraga. Alasan itu yang mengubah jarak dan finish line,” lanjutnya.
Pada etape pertama balapan Jawa Pos-Polygon Tour de East Java melombakan jarak sekitar 84 km, dari Probolinggo menuju Malang.
Dengan adanya perubahan itu, sedikit memperpendek jarak, besar kemungkinan jarak yang ditempuh hanya 77 km. Harijanto menerangkan, sebelum memasuki kawasan Wisata Purbakala jalannya berliku dan banyak kelokan.
Adu sprint dalam jarak pendek dan rapat adalah suguhan yang belum pernah ada dalam balapan ini sebelumnya. ”Rute pendek dan flat, memberi tantangan bagi seluruh pebalap,” pungkas pria yang juga pengusaha makanan itu. (psn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Finish Line Etape Pertama Tour de East Java Berubah
Olahraga Lain-Lain 22 Agustus 2012, 20:00 -
Polygon Sweet Nice Turunkan Empat Pebalap di Tour de East Java
Olahraga Lain-Lain 21 Agustus 2012, 20:00 -
Tour de East Java Tetapkan 18 Tim Peserta
Olahraga Lain-Lain 17 Agustus 2012, 21:00 -
Tim Sepeda Asal Kazakhstan Ikuti Tour de East Java
Olahraga Lain-Lain 10 Agustus 2012, 22:00 -
Polygon Sweet Nice Belum Tentukan Komposisi Tim
Olahraga Lain-Lain 29 Juli 2012, 19:30
LATEST UPDATE
-
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 5 Oktober 2025, 09:25 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Singapura 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 5 Oktober 2025, 08:58 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 5 Oktober 2025, 08:58 -
Otomotif 5 Oktober 2025, 08:58
-
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 5 Oktober 2025, 08:56 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 5 Oktober 2025, 08:56 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 5 Oktober 2025, 08:56 -
Otomotif 5 Oktober 2025, 08:56
-
Bukan Assist Biasa! Aksi Alexander Isak Ini Bikin Legenda MU Sampai Melongo
Liga Inggris 5 Oktober 2025, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR