Bola.net - - Kejuaraan tarung bebas (MMA), One Championship, akan mempertemukan petarung blasteran Indonesia-Belanda, Anthony "Archangel" Engelen melawan wakil Malaysia, AJ "Pyro" Lias Mansor di Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta, pada 14 Januari mendatang.
Anthony Engelen mengaku sudah tidak sabar untuk menunjukkan kemampuan terbaik di tanah leluhurnya. Petarung berusia 31 tahun juga siap memberikan kado spesial bagi publik Indonesia.
"Indonesia telah menjadi rumah bagi saya selama beberapa tahun terakhir. Melihat dan mendengar fans saya di Indonesia bersorak sebelum, selama dan setelah pertarungan adalah hal yang menakjubkan," ujar Anthony Angelen
Meskipun lahir dan dibesarkan di Belanda, Anthony Engelen selalu merasa bangga setiap kali diberi kesempatan mewakili Indonesia. Apalagi pertarungan nanti digelar di Jakarta.
"Untuk bisa mewakili setengah dari warisan darah saya dan membuat mereka bangga adalah dorongan yang sangat besar bagi saya dalam semua pertarungan," ucapnya.
Selain Anthony Engelen melawan AJ Lias Mansor, petarungan One Championship nanti juga akan mempertemukan jawara tuan rumah yaitu Sunoto yang turun dikelas bantam dengan menghadapi petarung asal Kamboja Chan Heng.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
One Championship: Duel Indonesia vs Malaysia Terjadi di Atas Ring
Olahraga Lain-Lain 9 Januari 2017, 10:51
-
Bermodal Pengalaman, Vincent Siap Tumbangkan Donayre
Olahraga Lain-Lain 31 Desember 2016, 01:24
-
Bidik Gelar One Championship, Martin Nguyen Korbankan Libur Natal
Olahraga Lain-Lain 27 Desember 2016, 20:54
-
Dua Juara Dunia Turun di ONE Championship
Olahraga Lain-Lain 15 Desember 2016, 11:43
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR