
Bola.net - Kontingen Merah Putih sukses meraih medali perak di Olimpiade Tokyo 2020 lewat atlet angkat besi putra andalan, Eko Yuli Irawan, yang turun dalam nomor 61 kg putra yang digelar di Tokyo International Forum pada Minggu (25/7/2021).
Eko sukses meraih perak lewat total angkatan 302 kg. Adapun medali emas menjadi milik Li Fabin. Atlet Kazakhstan, Igor Son, mendapatkan perunggu lewat catatan angkatan 294 kg. Lewat prestasi Eko, Indonesia pun kini punya dua medali, mengingat Windy Cantika Aisah menyumbangkan perunggu pada angkat besi nomor 49kg putri pada Sabtu (24/7/2021).
Sementara itu posisi puncak klasemen medali Olimpiade Tokyo 2020 diisi oleh China. Mereka mengemas sembilan medali lewat rincian 5 emas, 1 perak, dan 3 perunggu. Sang tuan rumah, Jepang, mengekor dengan 5 emas dan 1 perak.
Berikut perolehan medali hingga Minggu, 25 Juli 2021, terhitung sampai pukul 17:35 WIB.
Klasemen Sementara Perolehan Medali Olimpiade Tokyo 2020
- 1. China: 5 Emas, 1 Perak, 3 Perunggu
- 2. Jepang: 5 Emas, 1 Perak
- 3. Amerika Serikat: 2 Emas, 2 Perak, 4 Perunggu
- 4. Korea Selatan: 2 Emas, 3 Perunggu
- 5. ROC: 1 Emas, 2 Perak, 1 Perunggu
- 6. Italia: 1 Emas, 1 Perak, 2 Perunggu
- 7. Australia: 1 Emas, 1 Perak, 1 Perunggu
- 8. Tunisia: 1 Emas, 1 Perak
- 9. Austria: 1 Emas
- 9. Ekuador: 1 Emas
- -
- -
- -
- 17. Indonesia: 1 Perak, 1 Perunggu
Saksikan Live Streaming Olimpiade Tokyo 2020 di Vidio
Ajang multievent Olimpiade Tokyo 2020 bisa disaksikan melalui TV teresterial INDOSIAR dan O Channel. Selain itu juga bisa di layanan over the top (OTT) VIDIO baik gratis maupun berbayar dengan 12 channel tambahannya, serta channel Champions TV 1, 2 dan 3 yang dikelola IEG (Indonesia Entertainment Group), salah satu anak perusahaan di Emtek Group. Yuk nikmati sajian live streaming dengan mengklik tautan ini.
Disadur dari: Bolacom (Hendry Wibowo) | Dipublikasi: 25 Juli 2021
Video: Eko Yuli Irawan Sabet Medali Perak Angkat Besi di Olimpiade Tokyo 2020
Baca Juga:
- Eko Yuli Irawan Cetak Rekor, Sabet Medali di 4 Olimpiade Secara Beruntun
- Hasil Olimpiade 2020: Argentina Menang Tipis atas Mesir
- Video: Eko Yuli Irawan Sabet Perak untuk Indonesia di Olimpiade Tokyo 2020
- Hasil Angkat Besi Olimpiade Tokyo 2020: Eko Yuli Irawan Sumbang Perak
- Highlights Bulutangkis Olimpiade 2020: Anthony Ginting Kalahkan Wakil Hungaria
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Olimpiade 2020: Jerman Susah Payah Kalahkan Arab Saudi
Lain Lain 25 Juli 2021, 20:25
-
Hasil Olimpiade 2020: Gol Tunggal Spanyol Kalahkan Australia
Lain Lain 25 Juli 2021, 19:23
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR