Bagi The Citizens, partai ini merupakan tonggak sejarah karena ini adalah pertama kalinya mereka menjejakkan kaki di babak semifinal kompetisi antarklub kasta tertinggi di Eropa.
Selain duel di atas rumput hijau, 'pertarungan' juga terjadi di luar arena, tepatnya antara pasangan hidup para pemain atau yang lebih dikenal dengan sebutan WAGs.
Dua tim sama-sama dipenuhi wanita-wanita cantik nan seksi yang berstatus kekasih atau istri para pemain mereka. Bola.net mencoba menghadirkan 'duel' WAGs ini ke hadapan Bolaneters dalam galeri berikut ini. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Semangati De Gea, WAGs Cantik Ini Datang Langsung ke Old Trafford
- Ogah Salaman Gara-gara Wanda Nara, Maxi Dikecam Icardi
- Schneiderlin Akhirnya Lamar Si Penjaga Toko Cantik Manchester
- Bidadari Cantik Roma Persembahkan Video 23 Tahun Debut Totti
- Foto Bugilnya Tersebar, Model Cantik Ini Salahkan Dua Pemain Argentina
- Main Film Garapan Saha dan Sagna, Eks Arsenal Syuting Adegan Porno
- Pria Inggris Anggap Sepakbola Lebih Menyenangkan Ketimbang Seks
Ludivine Sagna - Bacary Sagna

Pilar Rubio - Sergio Ramos

Ramos dan Pilar yang memulai hubungan sejak September 2012 kini sudah dikaruniai dua anak laki-laki tang diberi nama Sergio dan Marco.
Glaucia Roza - Fernandinho

Anna Maria - Casemiro

Evangelina Anderson - Martin Demichelis

Meski sudah menjalin hubungan asmara sejak 2007 silam, namun Demichelis dan Evangelina baru meresmikan hubungan mereka ke jenjang pernikahan pada 2015 lalu. Keduanya kini telah dikaruniai dua buah hati.
Clarice Alves - Marcelo

Ada satu cerita menarik tentang Clarice. Ia sudah lulus ujian untuk masuk sekolah teater di Brasil, namun ia mengurungkan niatnya karena harus menemani Marcelo hijrah ke Spanyol. Sebuah pengorbanan yang luar biasa. Kini ia sudah lulus dari kursus akting di Spanyol dan siap memulai kariernya sebagai aktris.
Karina Tejeda - Sergio Aguero

Izabel Andrijanic - Mateo Kovacic

Memiliki wajah imut dan cantik alami, Izabel sudah menarik perhatian media Spanyol sejak ikut sang kekasih di acara perkenalan dirinya musim panas tahun lalu.
Charlene Suric - Gael Clichy

Andrea Salas - Keylor Navas

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan Madrid, Man City Bertumpu Pada De Bruyne
Liga Champions 25 April 2016, 22:22
-
Bernd Leno Sedang Nego Dengan Real Madrid dan Liverpool
Liga Spanyol 25 April 2016, 22:17
-
Yaya Toure Absen Lawan Real Madrid
Liga Champions 25 April 2016, 20:34
-
Ada Trio BBC, Ini Skuat Madrid Lawan Man City
Liga Champions 25 April 2016, 17:35
-
Gantikan Benzema, Zidane Siapkan Mayoral
Liga Champions 25 April 2016, 15:11
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR