Bola.net - - Serie A musim 2003/04, menjamu AS Roma di giornata 14. Empoli kalah 0-2. Dua gol Roma diborong oleh sang kapten Francesco Totti.
Totti membawa Roma memimpin lewat eksekusi penalti di menit 23. Di penghujung babak pertama, Totti dengan kejeniusannya menggandakan keunggulan Roma.
Menguasai bola di sisi kanan luar kotak penalti Empoli, Totti dengan brilian melepas tembakan chip yang melaju indah ke dalam gawang. Kiper Luca Bucci sudah berusaha melompat untuk menjangkau bola, tapi upayanya sia-sia.
Empoli XI: Bucci; Agostini, Cribari, Pratali, Belleri; Di Natale, Ficini, Grella, Busce; Rocchi, Cappellini.
Attilio Perotti.
Roma XI: Pelizzoli; Dellas, Chivu, Samuel; Mancini, Dacourt, Emerson, Panucci; Cassano, Totti; Carew.
Pelatih: Fabio Capello.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cedera ACL, Roma Tanpa Florenzi Sampai 6 Bulan Kedepan
Liga Italia 29 Oktober 2016, 19:30 -
Setia Pada Roma, De Rossi Tolak Tawaran Juventus
Liga Italia 29 Oktober 2016, 17:30 -
Flashback: Penalti dan Gol Jenius Totti vs Empoli
Open Play 29 Oktober 2016, 15:30 -
Cari Pengganti Icardi, Inter Sempat Incar Dzeko
Liga Italia 29 Oktober 2016, 12:00 -
Edin Dzeko Sejajar Dengan Gabriel Batistuta
Liga Italia 29 Oktober 2016, 00:53
LATEST UPDATE
-
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR