
Bola.net - Pebalap Ducati Team, Andrea Dovizioso, berhasil meraih kemenangan keduanya musim ini di MotoGP Austria, yang digelar di Sirkuit Red Bull Ring, Spielberg, pada Minggu (11/8/2019).
Dovizioso pun tampak mengulang aksinya pada 2017 lalu, yakni kembali mengalahkan pebalap Repsol Honda, Marc Marquez, tepat di tikungan terakhir pada lap pemungkas.
Kemenangan Dovizioso ini sekaligus menjaga dominasi Ducati di Red Bull Ring, mengingat mereka merebut kemenangan di trek tersebut dalam empat tahun terakhir, yakni lewat Andrea Iannone (2016), Dovizioso (2017 dan 2019), serta Jorge Lorenzo (2018).
Berikut highlight MotoGP Austria 2019.
(Vidio/Anindhya Danartikanya)
Baca Juga:
- Bekuk Marquez di Tikungan Terakhir, Dovizioso Sempat Tak Pede
- Klasemen Sementara MotoGP 2019 Usai Seri Spielberg, Austria
- Hasil Balap MotoGP Austria: Dovizioso Lagi-Lagi Asapi Marquez di Tikungan Terakhir
- Klasemen Sementara Moto2 2019 Usai Seri Spielberg, Austria
- Hasil Balap Moto2 Austria: Brad Binder Menang di Kandang KTM
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dovizioso Akui Tak Siap Lakukan Manuver 'Gila' di Austria
Otomotif 12 Agustus 2019, 11:35
-
Rossi: Dovizioso vs Marquez? Saya Lebih Suka Catalunya Bareng Lorenzo!
Otomotif 12 Agustus 2019, 09:20
-
Marc Marquez: Andrea Dovizioso Main-Main dengan Saya
Otomotif 12 Agustus 2019, 08:30
-
Highlight MotoGP Austria: Dovizioso Bekuk Marquez di Tikungan Terakhir
Open Play 12 Agustus 2019, 07:45
-
Bekuk Marquez di Tikungan Terakhir, Dovizioso Sempat Tak Pede
Otomotif 11 Agustus 2019, 21:02
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR