
Dua gol Messi pada menit 16 dan 25 yang memastikan kemenangan Barcelona di Estadio Benito Villamarin, Senin (10/12), adalah golnya yang ke-85 dan 86 sepanjang tahun 2012. Artinya, sang bintang Argentina sudah melewati rekor gol terbanyak untuk klub dan timnas dalam satu tahun milik Gerd Muller (85) yang bertahan sejak 1972 silam. Sementara itu, Betis sendiri hanya sanggup menipiskan selisih skor melalui Ruben Castro pada menit 39.
Susunan pemain Betis: Adrian; Chica, Amaya, Dorado, Nacho (kuning 90'); Canas, Benat, Salva (Pozuelo 74'); Juan Carlos (Vadillo 29' - kuning 63'), Campbell (kuning 37') (Molina 46'), Ruben Castro.
Susunan pemain Barcelona: Valdes; Adriano, Pique, Puyol (Mascherano 46;), Alba (kuning 61'); Xavi, Busquets, Cesc (Alexis 10'); Pedro (kuning 76') (Thiago 82'), Messi, Iniesta. (dm/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Muller Bangga Atas Rekor Messi
Piala Dunia 10 Desember 2012, 21:13
-
Ronaldinho: Ronaldo? Messi Yang Terbaik!
Liga Spanyol 10 Desember 2012, 12:15
-
Messi: Bahagia Rasanya Bisa Pecahkan Rekor
Liga Spanyol 10 Desember 2012, 09:28
-
Highlights La Liga: Real Betis 1-2 Barcelona
Open Play 10 Desember 2012, 06:10
-
Review: Barca Tak Tertahan, Messi Cetak Sejarah
Liga Spanyol 10 Desember 2012, 05:39
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR