Bola.net - Napoli dan Barcelona bermain imbang 1-1 kala keduanya bertemu dalam laga leg pertama babak 16 besar Liga Champions 2019-20 yang digelar di San Paolo, Rabu (26/2/2020) dini hari WIB.
Napoli unggul terlebih dahulu lewat gol yang dicetak Dries Mertens pada babak pertama. Barcelona sukses menyamakan skor menjadi 1-1 berkat gol Antoine Griezmann di babak kedua.
Berikut cuplikan gol-gol dari laga ini selengkapnya:
Berkat hasil ini, Barcelona sedikit lebih diuntungkan karena mereka akan berganti menjadi tuan rumah pada laga leg kedua di Camp Nou, Maret mendatang.
Susunan Pemain
Napoli: David Ospina; Giovanni De Lorenzo, Kostas Manolas, Nikola Maksimovic, Mario Rui; Fabian Ruiz, Diego Demme (Allan 80'), Piotr Zielinski; Jose Callejon (Matteo Politano 74'), Dries Mertens (Arkadiusz Milik 54'), Lorenzo Insigne.
Barcelona: Marc-Andre ter Stegen; Nelson Semedo, Gerard Pique (Clement Lenglet 90'), Samuel Umtiti, Junior Firpo; Ivan Rakitic (Arthur 56'), Sergio Busquets, Frenkie de Jong; Arturo Vidal; Lionel Messi, Antoine Griezmann (Ansu Fati 88').
Sumber: Vidio.com
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Enam Poin yang Patut Diperhatikan Barcelona Jelang El Clasico
Liga Spanyol 26 Februari 2020, 23:59 -
Juliano Belletti, El Clasico yang tak Terlupakan, dan Roberto Carlos
Liga Spanyol 26 Februari 2020, 23:25 -
Testimoni David Villa: Messi Bagus Dalam Segala Hal
Liga Spanyol 26 Februari 2020, 22:52 -
Akal Sehat Tidak Berlaku di Partai El Clasico!
Liga Spanyol 26 Februari 2020, 21:20 -
Usai Ditahan Napoli, Barcelona Diminta Langsung Fokus ke Madrid
Liga Spanyol 26 Februari 2020, 20:23
LATEST UPDATE
-
Meski Jarang Main, Rodrygo Merasa Lebih Nyaman di Era Xabi Alonso
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 15:25 -
Klasemen Sementara MotoGP 2025 Usai Sprint Race Seri Indonesia di Mandalika
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Update Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Cukai Rokok Bikin Puluhan Ribu Orang Kena PHK, Menkeu Akhirnya Ambil Keputusan Ini
News 4 Oktober 2025, 14:30 -
Inter Kehilangan Thuram, Ancaman Cremonese di Depan Mata
Liga Italia 4 Oktober 2025, 13:55
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR