Bola.net - Tottenham mengalahkan Wolverhampton dengan skor 1-0 dalam partai pekan ketiga Premier League 2022/23 di Tottenham Hotspur Stadium, Sabtu (20/8/2022) malam WIB.
Kedua tim bermain imbang tanpa gol pada babak pertama. Namun, Spurs mampu meraih kemenangan berkat gol Harry Kane pada babak kedua.
Berkat hasil ini, Spurs mengumpulkan tujuh poin dari tiga laga dalam klasemen Premier League 2022/23 yang tayang di Vidio, SCTV, dan O Channel. Ada pun Wolves baru mengoleksi satu poin.
Penasaran dengan jalannya pertandingan? Kalian bisa lihat cuplikan pertandingan di atas, ya, Bolaneters.
Susunan Pemain
Tottenham: Hugo Lloris; Davinson Sanchez, Eric Dier, Ben Davies; Emerson, Pierre-Emile Hojbjerg, Rodrigo Bentancur, Ivan Perisic; Dejan Kulusevski, Son Heung-Min; Harry Kane.
Wolves: Jose Sa; Jonny, Nathan Collins, Max Kilman, Rayan Ait-Nouri; Ruben Neves, Matheus Nunes; Daniel Podence, Joao Moutinho, Pedro Neto; Goncalo Guedes.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wesley Fofana Beneran Absen di Laga Leicester City, Fix Pindah ke Chelsea?
Liga Inggris 20 Agustus 2022, 23:39
-
Manchester United 'Sekolahkan' Amad Diallo ke Turki?
Liga Inggris 20 Agustus 2022, 23:29
-
Berpotensi Terdepak, Klub-klub EPL Mengantri Jasa Scott McTominay
Liga Inggris 20 Agustus 2022, 23:17
-
Bruno Fernandes: Ruang Ganti MU Terpecah? Kata Siapa Tuh?
Liga Inggris 20 Agustus 2022, 23:06
-
Sisi Positif dan Negatif Transfer Casemiro ke Manchester United
Liga Inggris 20 Agustus 2022, 23:01
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Lecce vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 17:00
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR