Setengah menit setelah kick off, Galaxy melakukan serangan berbahaya yang menimbulkan kemelut di kotak penalti Rapids. Striker Alan Gordon tinggal berhadapan dengan gawang kosong saat Nasco menarik kakinya dari belakang.
Wasit Baldomero Toledo tak punya pilihan lain dan memberikan kartu merah kilat kepada Nasco plus hadiah penalti untuk Galaxy. Landon Donovan yang menjadi eksekutor berhasil memperdaya kiper pengganti Clinton Irwin. Diusirnya seorang kiper pada detik ke 34 ini dipercaya menjadi rekor tercepat dalam sejarah sepakbola.
Keluarnya Nasco sangat mempengaruhi laga tersebut, yang berakhir dengan kemenangan 6-0 bagi Galaxy.[initial]
Baca Juga
- Trailer: Intip Kehebatan Kiper di Game FIFA 15!
- Video: Dilempar Batu Oleh Suporter, Kepala Kiper Boca Bersimbah Darah
- Video: Aksi Lincah Neymar Taklukkan Jebakan Laser
- Flashback: Memori 20 Tahun Gol Perdana Francesco Totti
- Video: Striker Spesial 'Gohan' Cetak Gol Unik Untuk Villarreal
- Tepis Bola Dengan Tangan di Garis Gawang, Bek Ini Lolos Hukuman
- Jadi Kiper Dadakan, Bek Ini Tepis 2 Penalti dan Sukses Cetak Gol
- Aneh, Tendangan Bebas Malah 'Dieksekusi' Oleh Pagar Betis Lawan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rekor! Kiper Ini Dikartu Merah 34 Detik Setelah Kick Off
Open Play 6 September 2014, 21:29
-
Robbie Keane Beri Assist Unik di Laga LA Galaxy
Open Play 25 Agustus 2014, 17:12
-
Pencetak Gol Terbanyak Amerika Serikat Pensiun Akhir Musim Ini
Piala Dunia 8 Agustus 2014, 03:38
-
'Cemas Dibuang, Penggawa United Kesetanan'
Liga Inggris 25 Juli 2014, 15:03
-
Fans MU Bikin Banner Dukungan Untuk Transfer Vidal
Bolatainment 25 Juli 2014, 11:39
LATEST UPDATE
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
-
Persik vs Persib Bandung: Dewangga Kecewa Maung Bandung Tertahan di Kediri
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 13:42
-
Soal Manajer Baru, Gary Neville Minta MU Tidak Coba-coba Lagi
Liga Inggris 6 Januari 2026, 13:27
-
Segera Tayang, Jadwal Live Streaming Proliga 2026 Eksklusif di Vidio
Voli 6 Januari 2026, 12:38
-
Di Balik Tudingan Amorim Sengaja Cari Gara-gara Agar Dipecat Manajemen MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 12:25
-
Fabio Capello: Jangan Coret Juventus dan AS Roma dari Perebutan Scudetto!
Liga Italia 6 Januari 2026, 11:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR