Bola.net - Robert Lewandowski bakal menjadi andalan Timnas Polandia pada Piala Dunia 2022. Penyerang Barcelona tersebut diharapkan bisa menjadi mesin gol Polandia selama gelaran turnamen di Qatar.
Timnas Polandia sudah sangat lama terbenam dalam puing-puing kegagalan dan kini saatnya bangkit. Piala Dunia 2022 tak akan dilewatkan begitu saja, karena inilah momen yang tepat bagi The Eagles untuk kembali unjuk gigi.
Tentunya, lewat sang pemain, Robert Lewandowski, Timnas Polandia bisa menjadi salah satu tim kuda hitam yang disegani lawan.
Timnas Polandia sebenarnya punya masa lalu nan rancak. Ikut pertama kali di Piala Dunia 1938, mereka bertahan hingga babak 16 besar.
Tak lolos dalam beberapa edisi, The Eagles kembali beraksi di Piala Dunia 1974. Hasilnya sungguh luar biasa. Tak diunggulkan di awal turnamen, Polandia malah merangsek ke semifinal dan akhirnya merengkuh peringkat ketiga. Posisi ini juga mereka segel di Piala Dunia 1974.
Piala Dunia 1986 merupakan pencapaian terbaik, kala itu Polandia terhenti di babak 16 besar. Empat tahun lalu di Rusia, di ajang Piala Dunia 2018, Polandia hanya sampai fase grup.
Tentunya, peran Robert Lewandowski menjadi sangat penting untuk Timnas Polandia mendulang banyak gol di Piala Dunia 2022.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Robert Lewandowski, Harapan Polandia Mendulang Gol di Piala Dunia 2022
Open Play 4 November 2022, 16:21
-
Profil Grup C Piala Dunia 2022: Harusnya Mudah Bagi Lionel Messi
Piala Dunia 2 November 2022, 22:10
-
4 Pemain Top yang Berpotensi Memainkan Piala Dunia Terakhir Mereka di Qatar
Piala Dunia 24 Oktober 2022, 20:08
-
Base Camp Tim-tim Grup C di Piala Dunia 2022
Piala Dunia 20 Oktober 2022, 20:46
-
Gacor! Robert Lewandowski Lagi-Lagi Raih Gelar Striker Terbaik di Ballon d'Or 2022
Liga Champions 18 Oktober 2022, 02:35
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR