Bola.net - Brentford secara luar biasa sukses membungkam Liverpool dengan skor 3-1 dalam laga Premier League 2022/2023 pekan ke-18 yang digelar di Gtech Community Stadium, Selasa (3/1/2023) dini hari WIB.
Tiga gol kemenangan Brentford masing-masing tercipta dari aksi bunuh diri Ibrahima Konate serta gol Yoane Wissa dan Bryan Mbeumo. Liverpool sempat memperkecil ketinggalan berkat gol Alex Oxlade-Chamberlain.
Berkat hasil ini, Brentford berhak naik ke peringkat tujuh klasemen dengan poin 26. Mereka hanya tertinggal dua angka dari Liverpool yang duduk di posisi keenam.
Susunan Pemain
Brentford: David Raya; Mathias Jorgensen, Ethan Pinnock, Ben Mee; Mads Roerslev, Mathias Jensen (Josh Dasilva 74'), Vitaly Janelt (Saman Ghoddos 87'), Christian Norgaard, Rico Henry (Mads Bech Sorensen 90'); Bryan Mbeumo (Sergi Canos 88'), Yoane Wissa (Keane Lewis-Potter 74').
Pelatih: Thomas Frank.
Liverpool: Alisson; Trent Alexander-Arnold, Virgil van Dijk (Joel Matip 46'), Ibrahima Konate, Kostas Tsimikas (Andy Robertson 46'); Thiago, Fabinho, Harvey Elliott (Naby Keita 46'); Mohamed Salah, Darwin Nunez, Alex Oxlade-Chamberlain (Curtis Jones 83').
Pelatih: Jurgen Klopp.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Butuh Gelandang, Liverpool Kini Incar Nunes dari Wolverhampton
Liga Inggris 3 Januari 2023, 18:52
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, 3 - 6 Januari 2023
Liga Inggris 3 Januari 2023, 18:00
-
Waspadalah Liverpool, Real Madrid Kini Sedang Incar Konate
Liga Spanyol 3 Januari 2023, 17:53
-
5 Pemain Belanda Termahal yang Dibeli Klub Premier League, Gakpo Posisi Berapa?
Editorial 3 Januari 2023, 17:30
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool dengan Harga Miring pada Januari 2023
Editorial 3 Januari 2023, 14:47
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58



















KOMENTAR