Bola.net - - Seorang kiper dari liga Ethiopia melakukan blunder dengan mencetak gol bunuh diri yang jenaka.
Akhir pekan kemarin, digelar pertandingan antara klub Fasil Ketema melawan Welwalo Adigrat Uni. Laga itu dilangsungkan di Addis Ababa Stadium.
Pertandingan itu kemudian berakhir dengan kemenangan tuan rumah Fasil Ketema. Mereka menang tipis dengan skor 1-0.
Tak ada satupun pemain tuan rumah yang mencetak gol itu. Sebab gol tersebut dicetak oleh kiper Welwalo. Prosesnya pun cukup lucu.
Awalnya sang kiper berhasil mengamankan bola yang datang dari sisi sayap kanan. Nah, saat akan mengumpankan bola dengan lemparan, ia malah membuat kesalahan yang sangat fatal.
Simak videonya:
Lucunya, si kiper ini sendiri sempat memungut bola dari gawangnya dan sempat bertingkah layaknya tak terjadi apa-apa. Tapi, usahanya itu sudah terlambat karena para pemain lawan sudah merayakan blunder jenakanya itu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Video: Blunder Kiper Ethiopia Ini Bisa Menghibur Harimu
Open Play 28 Maret 2018, 01:11
-
Video: Gol Pemain Ini Keren Banget
Open Play 28 Maret 2018, 00:30
-
Kena Hajar Messi Thailand, Skrtel KO dan Telan Lidah Sendiri
Open Play 26 Maret 2018, 17:30
-
Inikah Foto Tim Paling Cool Sepanjang Masa?
Open Play 25 Maret 2018, 22:01
-
Video: Cavani Jebol Ceko Dengan Aksi Akrobatik
Open Play 24 Maret 2018, 03:09
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR