Rivalitas kedua klub ini memang sangat sengit. Sejarah panjang rivalitas klub bahkan membuat pertemuan keduanya disebut sebagai 'Super Clasico'.
Tensi panas super clasico terbukti pada laga terbaru (24/1). Hanya berstatus uji coba lima kartu merah harus dikeluarkan wasit. Tak cukup di situ, sepanjang pertandingan wasit memutuskan ada 40 tendangan bebas.
Simak panasnya pertandingan dalam video berikut ini:
Pertandingan sendiri dimenangkan oleh River lewat gol tunggal tendangan penalti Leonardo Pisculini. Sementara lima kartu merah masing diterima oleh tiga pemain Boca Junior, J Silva, G Peruzzi, dan Daniel Diaz, sementara dari kubu River diterima oleh J Maidana dan Leonardo Pisculini. [initial]
Baca ini Juga:
- Video: Ronaldo Bikin Geger Latihan Madrid
- Heboh, Andik Vermansah Menyamar jadi Kakek-Kakek
- Video Sepakbola Malaysia: Masih Selebrasi Gol, Lawan Sudah Cetak Gol
- Cetak Gol, Pemain Argentina Ini Masuk Ambulance
- Derby Kopenhagen Jadi Arena Pertarungan Gladiator
- Video: Reaksi Unyu Guardiola Lihat Gol Lewandowski
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Video: Keras di Super Clasico, Ada Lima Kartu Merah
Open Play 24 Januari 2016, 23:19
-
Bintang Muda Boca Juniors Bantah Sudah Ditawar Real Madrid
Liga Spanyol 24 Januari 2016, 22:22
-
Presiden Boca Bantah Bentancur ke Madrid
Liga Spanyol 21 Januari 2016, 06:43
-
Real Madrid Segera Beli Rodrigo Bentacur
Liga Spanyol 20 Januari 2016, 03:08
-
Juventus Selamanya Dihati Tevez
Liga Italia 22 Desember 2015, 19:39
LATEST UPDATE
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR