
Bola.net - Sebuah iklan menarik dibuat oleh adidas dengan melibatkan bintang andalan Barcelona, Lionel Messi menjelang gelaran El Clasico kontra Real Madrid akhir pekan ini.
Dalam iklan ini, La Pulga memamerkan beberapa trofi individu yang sudah diraihnya sejauh ini, tentu di antaranya adalah empat trofi bola emas alias Ballon d'Or.
Selain itu, dalam iklan bertema 'There Will Be Haters' ini, adidas juga memamerkan sepatu anyar Messi yang diberi nama Pibe de Barr10. Berikut video selengkapnya.
Well, mampukah iklan ini membuat Messi semakin percaya diri sekaligus bersinar di El Clasico nanti? Kita tunggu saja. [initial]
(adi/pra)
Dalam iklan ini, La Pulga memamerkan beberapa trofi individu yang sudah diraihnya sejauh ini, tentu di antaranya adalah empat trofi bola emas alias Ballon d'Or.
Selain itu, dalam iklan bertema 'There Will Be Haters' ini, adidas juga memamerkan sepatu anyar Messi yang diberi nama Pibe de Barr10. Berikut video selengkapnya.
Well, mampukah iklan ini membuat Messi semakin percaya diri sekaligus bersinar di El Clasico nanti? Kita tunggu saja. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti Sebut Kalahkan Barca Sebagai Momen Terindah
Liga Spanyol 21 Maret 2015, 23:20
-
Ronaldo Bisa Samai Raul di Clasico
Liga Spanyol 21 Maret 2015, 21:40
-
Berlatih Jelang El Clasico, Neymar Hanya Kenakan Kancut
Open Play 21 Maret 2015, 20:55
-
Liga Spanyol 21 Maret 2015, 20:54

-
Martino: Sudah Lama Saya Tak Lihat Messi Begitu Hebat
Liga Spanyol 21 Maret 2015, 20:48
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR