Awal tahun ini Yamaha dan SRI International merilis proyek yang bernama , robot pebalap yang diciptakan untuk 'mengalahkan' rider MotoGP sekaligus sembilan kali juara dunia, Valentino Rossi. Mengendarai YZF-R1M, Motobot bertujuan untuk memperbaiki tingkat keselamatan pebalap.
Motobot didesain untuk menjalani gelaran 'Motobot vs The Doctor', di mana keduanya akan sama-sama melintas di sirkuit balap dalam kecepatan tinggi dengan target Motobot mengalahkan catatan waktu Rossi pada tahun 2017 mendatang.
Nah, baru-baru ini, akhirnya Rossi 'bertemu' dengan Motobot beserta tim pengembangnya. Meski belum sama-sama melaju di lintasan, Rossi memutuskan untuk menjalani beberapa lap untuk memberikan data penting bagi Yamaha dalam mengembangkan Motobot. Lihat keseruannya, Bolaneters! [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tinggalkan Suzuki, Vinales Resmi Jadi Tandem Rossi
Otomotif 19 Mei 2016, 14:30
-
Mugello Bikin Rossi Semangat Sekaligus Terbebani
Otomotif 19 Mei 2016, 13:00
-
Video Unik Valentino Rossi Bertemu 'Sang Musuh' 2017
Open Play 19 Mei 2016, 12:00
-
'Rossi Bakal Santai Hadapi Vinales, Tapi..."
Otomotif 18 Mei 2016, 15:00
-
Hayden: Jika Rossi Bisa, Saya Pasti Bisa Juga!
Otomotif 17 Mei 2016, 17:00
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR