Alonso pun memuji pebalap Red Bull Racing, Sebastian Vettel yang sukses meraih gelar dunia tahun ini. Ia juga mengaku bahwa beberapa tim sempat mengungguli kekuatan Ferrari.
"Seb memang layak jadi juara. Ia mencetak lebih banyak poin dari lainnya dan itu sudah jelas," ujar Alonso. "Red Bull akan kembali kuat tahun depan. McLaren juga lebih cepat ketimbang kami. Begitu pula dengan Force India dan Lotus."
Dua kali juara dunia F1 itupun mengaku timnya akan berusaha keras membuat kedua mobil mereka tetap mampu menyodok barisan terdepan.
"Saya tetap percaya diri karena kami akan memulai musim baru lebih baik daripada musim ini. Memang ada banyak hal harus diperbaiki, namun kami akan berusaha keras membuat dua mobil Ferrari berada di depan, baik pada sesi kualifikasi maupun balapan," lanjutnya.
Meski begitu, Alonso mengaku akan kesulitan mengulang sukses pada tahun 2013. Tahun ini ia berada di peringkat kedua klasemen akhir pebalap dengan 278 poin, sekaligus tiga kemenangan dan 10 podium.
"Terkadang anda berpikir telah melakukan pekerjaan dengan baik, namun beberapa pihak merasa masih ada yang kurang. Namun saya rasa musim 2012 merupakan musim yang sempurna. Saya cukup puas atas raihan saya. Saya rasa hampir mustahil bisa mengulangnya tahun depan," tutup Alonso. (gpu/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vettel: Tiga Gelar Dunia Buat Tekanan Lebih Besar
Otomotif 13 Desember 2012, 20:00
-
Alonso Akui Bakal Sulit Ulang Prestasi Tahun 2012
Otomotif 13 Desember 2012, 19:00
-
Hamilton Butuh Enam Bulan untuk Sukses di Mercedes
Otomotif 13 Desember 2012, 18:00
-
Bos Formula 1 Lebih Pilih Turki Ketimbang Austria
Otomotif 13 Desember 2012, 11:00
-
Valentino Rossi, Pebalap dengan Followers Terbanyak
Otomotif 13 Desember 2012, 09:00
LATEST UPDATE
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR