
Bartholemy mengaku telah berdiskusi dengan Manajer Yamaha MotoGP, Kouichi Tsuji di Argentina. Mereka membicarakan penyewaan mesin YZR-M1 yang telah dilakukan NGM Forward Racing bersama Aleix Espargaro dan Colin Edwards musim ini.
"Kami berdiskusi serius dengan Yamaha. Kami ingin tahu apa yang tersedia untuk tahun 2015. Sejak kategori Open lahir, sudah jelas motor Yamaha menuai hasil baik. Tapi wajar juga bila kami bicara dengan Honda," ujar Bartholemy.
Bartholemy pun mengaku ingin tahu paket macam apa yang ditawarkan Yamaha. "Pertanyaannya, berapa paket yang disediakan Yamaha, dua atau tiga? Apakah mereka akan menyediakan motor pabrikan, atau pabrikan dengan Open seperti Forward, atau Open saja dengan menyuplai mesin?" tutupnya. (mcn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bekas Tim Redding Ingin Gabung Yamaha di MotoGP 2015
Otomotif 30 April 2014, 18:00
-
Pebalap Thailand Gantikan Josh Herrin di Moto2 Spanyol
Otomotif 30 April 2014, 17:15
-
BMW Tolak Mentah-Mentah Tawaran Turun di MotoGP
Otomotif 29 April 2014, 09:00
-
Klasemen Sementara Moto2 2014 Usai Seri Argentina
Otomotif 27 April 2014, 23:45
-
Tito Rabat Sukses Menangi Moto2 Argentina
Otomotif 27 April 2014, 23:21
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR