Pebalap Amerika Serikat yang memastikan diri tampil di MotoGP Austin, Texas ini juga menyatakan bahunya belum pulih 100 persen hingga kini. Bahkan dirinya sempat pesimis bisa menyelesaikan balapan di Qatar, 7 April lalu.
"Sejatinya keadaan bahu saya cukup parah dan tim dokter harus melakukan penggantian sendi secara penuh dengan menggunakan tendon tambahan," ujarnya. "Hingga kini saya belum pulih 100 persen, namun saya harap saya bisa tampil baik di hadapan publik sendiri. Kami akan melakukan yang terbaik karena kondisi bahu saya semakin baik."
Akibat cedera yang belum sembuh ini, Spies mengaku belum bisa mengendarai motor Desmosedici GP13 dengan cara yang ia inginkan. Hal ini makin menyulitkan mengingat karakter motor Ducati yang 'liar'.
"Saya masih belum bisa mengendarai motor dengan cara yang saya inginkan. Motor Ducati sangat 'liar'. Saya belum bisa tampil agresif. Ini adalah cedera terburuk yang pernah saya alami, namun kami akan membaik secara bertahap," tutupnya.
Pada MotoGP Qatar lalu, Spies finis di posisi ke-10 meski pada pertengahan balap sempat berpikir untuk berhenti lebih awal karena kondisi bahunya yang masih lemah. (euy/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Belum Sembuh, Spies Ingin Tampil Baik di Depan Penggemar
Otomotif 19 April 2013, 21:00
-
Jelang MotoGP Austin, Spies Cemas Bahunya Belum Pulih
Otomotif 15 April 2013, 20:00
-
Bos Ducati Dikabarkan Hengkang ke Perusahaan Penerbangan
Otomotif 14 April 2013, 15:15
-
Spies Sempat Terpikir Berhenti Membalap di Qatar
Otomotif 9 April 2013, 18:00
-
Cedera Bahu, Spies Sempat Pesimis Bisa Finis di MotoGP Qatar
Otomotif 9 April 2013, 13:00
LATEST UPDATE
-
Rencana B Juventus Bikin Kaget, Nama Anak Legenda Milan Masuk Daftar Belanja
Liga Italia 12 Januari 2026, 07:39
-
Lewati 3 Bulan Berat, Vinicius Akhiri Puasa Gol di Final Supercopa de Espana!
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 07:00
-
Inter Milan Siap Bajak Dusan Vlahovic dari Juventus, AC Milan Terancam Kena Tikung!
Liga Italia 12 Januari 2026, 07:00
-
Vinicius Ditarik Keluar di Final Supercopa, Xabi Alonso Beri Penjelasan
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 06:53
-
Bukan Hanya Masalah Mental, Ini Peringatan Fletcher untuk Calon Pelatih Baru MU
Liga Inggris 12 Januari 2026, 06:15
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 12 Januari 2026, 05:36
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR