Bola.net - - General Manager Ducati Corse, Luigi 'Gigi' Dall'Igna meyakini bahwa tak ada pilihan bagi ridernya, Andrea Dovizioso selain memenangi MotoGP Valencia, Spanyol demi meraih gelar dunia musim ini. Hal ini disampaikan Dall'Igna dalam wawancaranya bersama GPOne di Malaysia.
Dengan ketertinggalan 21 poin, demi meraih gelar Dovizioso memang wajib menang sementara Marc Marquez finis di luar 12 besar. Selain itu, kemenangan pun dirasa Dall'Igna akan menjadi suatu bukti bahwa Ducati memang benar-benar telah bangkit dari keterpurukan sejak 2011.
"Bertarung dengan Marc memperebutkan gelar di seri terakhir bukanlah hal gampang. Pada awal musim, kami bukan favorit, dan hal ini bukti bahwa kami terus mengalami perkembangan, dan inilah yang terpenting bagi saya. Kami akan mengerahkan segalanya. Kami harus menang, dan itulah satu-satunya hasil paling memungkinan demi gelar dunia," ujarnya.
Gigi Dall'Igna (c) Ducati
Dall'Igna pun menyatakan bahwa Ducati Corse memang menurunkan perintah team order kepada Dovizioso dan Jorge Lorenzo di Sepang, Malaysia akhir pekan lalu. Menurutnya, hal ini wajar dilakukan oleh tim mana pun.
"Saya yakin kami semua berada di bawah satu atap yang sama, yang berarti kami semua harus punya ketertarikan yang sama. Saya rasa sebuah keuntungan bagi kami bila kami berpikir dengan cara ini. Tentu ini keputusan yang sulit, tapi pada saat yang sama, didasari alasan kuat," pungkasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bos Ducati: Yang Penting Menang di Valencia!
Otomotif 31 Oktober 2017, 15:30
-
Dovizioso: Kemenangan Malaysia Takkan Pengaruhi Marquez
Otomotif 31 Oktober 2017, 10:30
-
Marquez: Team Order Ducati Wajar-Wajar Saja
Otomotif 30 Oktober 2017, 13:15
-
Andrea Dovizioso: Jorge Lorenzo Tandem Terbaik
Otomotif 30 Oktober 2017, 12:15
-
Dovi-Lorenzo, Team Order atau Bukan? Ini Klarifikasi Ducati
Otomotif 30 Oktober 2017, 11:15
LATEST UPDATE
-
Bukan Hanya Masalah Mental, Ini Peringatan Fletcher untuk Calon Pelatih Baru MU
Liga Inggris 12 Januari 2026, 06:15
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 12 Januari 2026, 05:36
-
Rapor Pemain Man United vs Brighton: Tetap Kalah Meski Main 4 Bek Plus Kobbie Mainoo
Liga Inggris 12 Januari 2026, 05:30
-
Jadwal Drawing Putaran Keempat Piala FA 2025/2026
Liga Inggris 12 Januari 2026, 05:17
-
Dua Kali Imbang Lawan Tim Papan Bawah, Allegri Semprot Fokus Pemain Milan: Konyol!
Liga Inggris 12 Januari 2026, 05:17
-
Man of the Match Inter vs Napoli: Scott McTominay
Liga Italia 12 Januari 2026, 05:04
-
Man of the Match Barcelona vs Real Madrid: Raphinha
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Inter vs Napoli: Dua Gol McTominay Gagalkan Kemenangan Nerazzurri
Liga Italia 12 Januari 2026, 04:52
-
Update Transfer AC Milan: Maignan Bertahan, Nasib Nkunku Akhirnya Terjawab
Liga Italia 12 Januari 2026, 04:44
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR