Pada GP Italia lalu, Grosjean juga dilarang membalap setelah dinilai memicu kecelakaan hebat di lap pertama GP Belgia. Kala itu ia melibatkan Lewis Hamilton dan Fernando Alonso. Ketiganya pun gagal finis.
"Sejak GP Singapura, saya telah berusaha berhati-hati saat menjalani start. Di Jepang, saya mengawasi Sergio Perez yang ada di sebelah kiri saya untuk memastikan tak ada kontak," jelas Grosjean usai balap.
Menurut pebalap Perancis itu, ada perbedaan kecepatan antara dirinya dengan Webber saat mereka memasuki tikungan pertama. Grosjean pun mengaku terkejut.
"Ada perbedaan kecepatan antara saya dan Mark saat masuk ke tikungan pertama. Saya terkejut dan kami bertabrakan. Ini kesalahan bodoh," lanjutnya. "Usai balap, Mark menemui saya dan ia jelas tidak senang. Saya pun meminta maaf."
Grosjean kini berada di peringkat kedelapan pada klasemen sementara pebalap dengan 82 poin. Ia tertinggal 11 poin dari peringkat ketujuh, Nico Rosberg dari Mercedes.
"Kami akan melakukan evaluasi lagi sebelum seri selanjutnya dimulai. Kami akan mencari solusi untuk mengatasi situasi seperti itu," tutup Grosjean. (gpu/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gangnam Style Bakal Ramaikan Formula 1 GP Korea
Otomotif 10 Oktober 2012, 21:00
-
Balapan Pertama di Korea, Raikkonen Tak Khawatir
Otomotif 10 Oktober 2012, 17:00
-
Podium di Jepang Buat Kobayashi Percaya Diri Hadapi Korea
Otomotif 10 Oktober 2012, 15:00
-
McLaren: Hanya Unggul Empat Poin, Beban Alonso Makin Besar
Otomotif 10 Oktober 2012, 13:00
-
Buat Webber Marah, Grosjean Segera Minta Maaf
Otomotif 10 Oktober 2012, 09:00
LATEST UPDATE
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR