Marquez, Noyes dan juara AMA Pro Flat Track 2012 dan 2013, Jared Mees bersaing ketat di ajang balap flat track DTX Barcelona Superprestigio akhir pekan lalu. Marquez sukses merebut kemenangan sementara Mees dan Noyes finis di posisi kedua dan ketiga.
"Semua orang sudah tahu kehebatan Marc di dunia road race. Saya pernah melihat kehebatannya di motorcross, juga dirt track. Saat di podium saya berkata padanya, 'Tahun depan kita bertarung di trial saja!' Dengan begitu, ia akan tampil buruk! Ia benar-benar menakjubkan," ujar Noyes.
DTX Barcelona Superprestigio merupakan ajang balap flat track tahunan yang digelar Marquez. Pebalap berusia 21 tahun ini mengundang puluhan pebalap dari MotoGP, Moto2, Moto3, World Superbike, motocross, supermoto dan flat track dari berbagai belahan dunia untuk turun lintasan. [initial]
Sumber: Crash.net (cn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dianggap Hebat, Marc Marquez 'Diundang' ke Ajang Trial
Otomotif 15 Desember 2014, 20:30
-
Rival Curiga Marc Marquez Punya 'Keunggulan' di Superprestigio
Otomotif 15 Desember 2014, 14:30
-
Jorge Lorenzo: Tak Ada yang Tak Terkalahkan!
Otomotif 15 Desember 2014, 13:30
-
Marc Marquez Akui Lebih Serius di Superprestigio II
Otomotif 15 Desember 2014, 11:30
-
Libas Pebalap Terbaik, Marc Marquez Juarai Superprestigio II
Otomotif 15 Desember 2014, 09:30
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR