
Stoner memenangkan 10 balapan tahun lalu dan berhasil menjadi juara dunia untuk kedua kalinya, dan Dovizioso 'menyaksikan' sendiri betapa cepatnya pebalap Australia itu ketika mereka masih menjadi rekan satu tim di Repsol Honda.
Dovizioso yang kini membalap di tim Monster Tech 3 Yamaha bersama Cal Crutchlow menyatakan, "Casey memenangkan gelar dunia tahun lalu dengan begitu mudah dan ia masih kuat musim ini. Akan sangat sulit bagi semua pebalap. Ia memang sangat cepat, namun kami semua harus tetap berusaha."
"Motornya kini merupakan motor yang normal, namun ia menyukainya dan ia dua detik lebih cepat daripada semua pebalap pada lap pertama. Apa yang ia lakukan itu sulit dipercaya. Casey memang sangat berbakat," pungkas pebalap berjuluk Little Dragon itu. (mcn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dovizioso: Casey Stoner Memang Sangat Berbakat
Otomotif 9 Mei 2012, 21:00
-
Crutchlow: Casey Stoner Ada di Level Berbeda
Otomotif 8 Mei 2012, 18:45
-
Menangi MotoGP Portugal, Stoner Cemaskan Lorenzo
Otomotif 6 Mei 2012, 21:30
-
Hasil Balap MotoGP Sirkuit Estoril, Portugal 2012
Otomotif 6 Mei 2012, 20:23
-
Hasil Sesi Kualifikasi MotoGP Portugal 2012
Otomotif 5 Mei 2012, 21:45
LATEST UPDATE
-
Penyebab Italia Sulit Maju Menurut Fabregas: Kolot, Terlalu Kaku, dan Anti Pemain Muda
Liga Spanyol 19 November 2025, 14:44
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR