Menurut koran Inggris, Daily Mail, F1 akan digelar di Azerbaijan berkat kesepakatan yang difasilitasi oleh mantan pimpinan Renault, Flavio Briatore, yang memiliki bisnis di negara tersebut. Balapan itu rencananya akan digelar di jalanan Kota Baku.
"Kami akan pergi ke Azerbaijan. Orang-orang di sana telah membicarakan kemungkinan untuk menggelar balapan pada tahun 2015. Mungkin itu terlalu cepat, kecuali bila diletakkan di akhir musim, itu masih mungkin. Namun 2016 lebih masuk akal," ujar Ecclestone.
India diperkirakan akan kembali ke F1 pada awal tahun 2015 setelah terdepak dari kalender balap 2014. Sirkuit jalanan New Jersey, Amerika Serikat dua kali ditunda, namun akhirnya masuk ke dalam kalender balap 2015. Sirkuit Hermanos Rodriguez, Meksiko termasuk dalam kalender tahun ini, namun F1 memberikan kesempatan satu tahun untuk meningkatkan kualitas fasilitasnya. (gpu/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ecclestone: 2016, Azerbaijan Bakal Gelar Formula 1
Otomotif 6 Maret 2014, 09:00 -
Perez Kembali Tercepat di Hari Kedua Uji Coba F1 2014 Bahrain II
Otomotif 28 Februari 2014, 22:02 -
Perez Dominasi Hari Pertama Uji Coba F1 2014 Bahrain II
Otomotif 27 Februari 2014, 21:50 -
Marquez-Vettel Resmi Masuk Nominasi Laureus Awards 2014
Otomotif 26 Februari 2014, 20:30 -
Nominasi Laureus World Sport Awards 2014 Resmi Diumumkan
Olahraga Lain-Lain 26 Februari 2014, 20:00
LATEST UPDATE
-
Breaking News! Ruben Amorim Mainkan Senne Lammens Jadi Starter Lawan Sunderland!
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:05 -
Link Live Streaming Arsenal vs West Ham - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:02 -
Bos MU: Sunderland Berpotensi Bikin Prahara di Old Trafford!
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 19:28 -
MU vs Sunderland: Ruben Amorim Berharap Tuah 2 Pemain Setan Merah Ini
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 18:32 -
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR