Meski begitu, pebalap Spanyol ini mengaku bahwa perjalanannya dalam meraih gelar tak mudah, mengingat rekan setimnya, Esteve 'Tito' Rabat dan Redding tampil kuat sepanjang musim.
"Rasanya tak tergambarkan, seperti terbang! Saya tidak percaya bisa meraih gelar dunia," ujarnya. "Musim ini sangat berat, karena Tito dan Scott sangat cepat. Scott bahkan lebih konsisten. Namun jika Anda dikelilingi orang-orang baik, maka Anda akan mendapat apa yang Anda inginkan."
Musim depan, Espargaro akan turun di kelas MotoGP bersama sang kakak, Aleix Espargaro. Pol akan membela Monster Yamaha Tech 3, sementara Aleix akan membela Forward Yamaha. Keduanya pun akan mengendarai motor YZR-M1.
"Tentu ini adalah cara terbaik sebelum masuk ke MotoGP. Sejak awal musim ini, juara dunia adalah target saya dan kini sudah terwujud. Setelah balapan di Valencia nanti, kami baru akan fokus menghadapi MotoGP," pungkas Espargaro.
Seri terakhir musim ini akan digelar di Valencia, Spanyol pada 8-10 November mendatang. Setelahnya, seluruh peserta MotoGP akan menjalani uji coba pascamusim di tempat yang sama pada 11-13 November. [initial]
Sumber: Crash.net (cn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Redding Kecewa Gagal Bendung Espargaro Hingga Seri Terakhir
Otomotif 29 Oktober 2013, 21:00
-
Espargaro Tak Percaya Bisa Raih Gelar Dunia Moto2 2013
Otomotif 29 Oktober 2013, 20:00
-
Klasemen Pebalap Moto2 2013 Usai Seri Jepang
Otomotif 27 Oktober 2013, 12:00
-
Redding Jatuh, Espargaro Kunci Gelar Moto2 2013 di Jepang
Otomotif 27 Oktober 2013, 11:40
-
Kabut Tebal, Latihan MotoGP Jepang Kembali Dibatalkan
Otomotif 26 Oktober 2013, 10:00
LATEST UPDATE
-
Hasil Man Utd vs Brighton: Welbeck Cetak Gol Lagi, MU Tersingkir dari Piala FA
Liga Inggris 12 Januari 2026, 01:56
-
Tempat Menonton Barcelona vs Real Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:46
-
Nonton Live Streaming Barcelona vs Real Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:36
-
Jadwal Siaran Langsung Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:31
-
Man of the Match Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli
Liga Inggris 11 Januari 2026, 23:35
-
Man of the Match Fiorentina vs Milan: Dodo
Liga Italia 11 Januari 2026, 23:24
-
Hasil Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli Hattrick, The Gunners Menang 4-1
Liga Inggris 11 Januari 2026, 22:53
-
Live Streaming Inter vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR