Pebalap Repsol Honda ini mengaku melakukan start dengan buruk hingga tertinggal jauh dari Jorge Lorenzo dan Marc Marquez. Setelah berhasil mendekati keduanya, ban motornya malah bermasalah.
"Saya kecewa dengan hasil ini. Saya membalap dengan baik, namun melakukan start buruk. Saya tertinggal jauh di dua lap pertama, jadi saya harus bekerja keras untuk mengejar. Saya berhasil mendekati mereka, namun ban saya bermasalah. Saya pun kehilangan grip di semua tikungan ke kanan," ujarnya.
Dengan hasil ini, Pedrosa pun bertekad balas dendam di MotoGP San Marino yang digelar di Sirkuit Misano pada 13-15 September mendatang.
"Saya mencoba tenang dan memperlambat ritme balap agar suhu ban lebih rendah. Saya pun tak bisa mengimbangi Jorge dan Marc. Motor saya mengalami slide di mana-mana, jadi saya tak mampu bertarung dengan mereka. Saya akan mencoba lagi di Misano nanti," tutupnya. (mgp/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Galeri Foto Gelaran Balap MotoGP Inggris 2013
Open Play 2 September 2013, 19:30 -
Gagal Saingi Lorenzo-Marquez di Inggris, Pedrosa Kecewa
Otomotif 2 September 2013, 17:00 -
Klasemen Pebalap MotoGP 2013 Usai Seri Inggris
Otomotif 1 September 2013, 20:30 -
Sengit vs Marquez, Lorenzo Juarai MotoGP Inggris
Otomotif 1 September 2013, 19:59 -
Lorenzo Kuasai Latihan Kedua MotoGP Inggris
Otomotif 30 Agustus 2013, 21:00
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Real Madrid vs Villarreal: Vinicius Junior
Liga Spanyol 5 Oktober 2025, 04:11 -
Dari Parma ke Inter Milan: Bonny, Chivu, dan Chemistry yang Terjaga
Liga Italia 5 Oktober 2025, 03:39 -
Ange-Yoan Bonny Bonny, Energi Baru yang Langsung Menyatu di Inter
Liga Italia 5 Oktober 2025, 03:23 -
Dua Pemain Muda Hebat untuk Masa Depan Inter Milan
Liga Italia 5 Oktober 2025, 02:53 -
Man of the Match Chelsea vs Liverpool: Moises Caicedo
Liga Inggris 5 Oktober 2025, 02:03 -
Inter vs Cremonese: Bonny Gemilang dengan 1 Gol dan 3 Assist
Liga Italia 5 Oktober 2025, 01:47 -
Man of the Match Inter Milan vs Cremonese: Ange-Yoan Bonny
Liga Italia 5 Oktober 2025, 01:36 -
Lamine Yamal Cedera Lagi, Hansi Flick Tak Yakin Bisa Tampil di El Clasico
Liga Spanyol 5 Oktober 2025, 01:25
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR