Melalui podcast Keeping The Track, Gardner dan Bayliss berbeda pendapat soal siapa yang akan merebut gelar. Gardner yang dikenal dekat dengan Lorenzo pun meyakini Por Fuera bakal keluar sebagai juara, mengingat pebalap Spanyol itu punya mentalitas dan konsistensi ritme balap yang kuat.
"Saya sudah menyaksikan olahraga ini selama 40 tahun, dan saya tak pernah melihat persaingan yang seketat ini. Saya harap Jorge menang, karena soal gaya balap dan talenta, ia begitu menakjubkan. Tapi kita tak boleh meremehkan Vale," ujar Gardner yang merupakan juara dunia GP500 1997 ini.
Lain Gardner, lain pula Bayliss yang merupakan tiga kali juara World SBK. Mantan pebalap MotoGP yang begitu identik dengan Ducati inipun menjagokan Rossi. Menurutnya, Rossi yang kini telah berusia 36 tahun telah membuktikan diri masih bisa bersaing dengan lawan yang lebih muda.
"Saya berharap Vale bisa memenangkan gelar karena ia harus memegang kendali mendekati akhir karirnya. Ia telah membuktikan bahwa ia masih bisa tampil kuat. Ia dalam kondisi yang baik, tapi tentu perjuangannya tak akan mudah," tutur Baylisstic.
(kpl/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemerintah Siapkan Sentul Gelar Moto GP Pada 2017
Otomotif 8 Oktober 2015, 19:03
-
Hayden ke World SBK, Rossi Akui Bakal Kangen
Otomotif 8 Oktober 2015, 17:00
-
Nicky Hayden Resmi Hijrah ke World SBK Bareng Honda
Otomotif 8 Oktober 2015, 16:00
-
Bahu Masih Sakit, Iannone Tak Peduli Marquez
Otomotif 8 Oktober 2015, 15:00
-
Gardner-Bayliss Beda Pendapat Soal Rossi-Lorenzo
Otomotif 8 Oktober 2015, 13:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR