
Bola.net - Pembalap Ducati Lenovo Team, Francesco Bagnaia, sukses merebut pole usai mencatatkan waktu tercepat dalam sesi kualifikasi (QP) MotoGP San Marino di Sirkuit Misano, Italia, pada Sabtu (18/9/2021).
Pembalap tuan rumah ini diikuti oleh sang tandem, Jack Miller, di posisi kedua, dan pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo, di posisi ketiga.
Sementara itu posisi keempat dan kelima masing-masing ditempati oleh duet pembalap Pramac Racing, Jorge Martin dan Johann Zarco.
Berikut hasil kualifikasi MotoGP San Marino 2021 di Misano.
Hasil Kualifikasi
- Francesco BAGNAIA - Ducati Lenovo Team
- Jack MILLER - Ducati Lenovo Team
- Fabio QUARTARARO - Monster Energy Yamaha MotoGP
- Jorge MARTIN - Pramac Racing
- Johann ZARCO - Pramac Racing
- Pol ESPARGARO - Repsol Honda Team
- Marc MARQUEZ - Repsol Honda Team
- Aleix ESPARGARO - Aprilia Racing Team Gresini
- Alex RINS - Team SUZUKI ECSTAR
- Maverick VIÑALES - Aprilia Racing Team Gresini
- Joan MIR - Team SUZUKI ECSTAR
- Enea BASTIANINI - Avintia Esponsorama
- Takaaki NAKAGAMI - LCR Honda IDEMITSU
- Michele PIRRO - Ducati Lenovo Team
- Luca MARINI - SKY VR46 Avintia
- Franco MORBIDELLI - Monster Energy Yamaha MotoGP
- Brad BINDER - Red Bull KTM Factory Racing
- Stefan BRADL - Honda HRC
- Alex MARQUEZ - LCR Honda CASTROL
- Iker LECUONA - Tech 3 KTM Factory Racing
- Miguel OLIVEIRA - Red Bull KTM Factory Racing
- Danilo PETRUCCI - Tech 3 KTM Factory Racing
- Valentino ROSSI - Petronas Yamaha SRT
- Andrea DOVIZIOSO - Petronas Yamaha SRT
Sumber: MotoGP
Baca Juga:
- Hasil FP4 MotoGP San Marino: Fabio Quartararo Ungguli Alex Rins
- Hasil Kualifikasi Moto3 San Marino: Romano Fenati Sabet Pole di Rumah Sendiri
- Jadwal Live Streaming: Balapan Pertama MotoE San Marino 2021 di Misano
- Hasil E-Pole MotoE San Marino: Jordi Torres Sabet Pole
- Hasil FP3 Moto2 San Marino: Duo Fernandez Memimpin
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klasemen Sementara MotoE 2021 Usai Race 1 Seri San Marino di Misano
Otomotif 18 September 2021, 21:47
-
Hasil Race 1 MotoE San Marino: Jordi Torres Rebut Kemenangan
Otomotif 18 September 2021, 21:38
-
Hasil Kualifikasi Moto2 San Marino: Raul Fernandez Sabet Pole
Otomotif 18 September 2021, 21:04
-
Hasil Kualifikasi MotoGP San Marino: Bagnaia Sabet Pole, Asapi Miller-Quartararo
Otomotif 18 September 2021, 19:54
-
Hasil FP4 MotoGP San Marino: Fabio Quartararo Ungguli Alex Rins
Otomotif 18 September 2021, 19:07
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR