Bersama motor Desmosedici GP musim ini, Iannone disebut-sebut mengalami peningkatan performa yang cukup signifikan; kerap start dari barisan terdepan, mengoleksi tiga podium dan berkali-kali berpeluang meraih kemenangan, yang akhirnya ia rasakan di Red Bull Ring, Austria.
"Langkah berikutnya sangat penting. Motor, tim dan hubungan dengan orang-orang di sekitar saya harus baik. Saya yakin akan membawa situasi yang sama pada dua tahun mendatang. Masa depan saya menjanjikan. Selama empat tahun saya belajar banyak, meningkatkan performa dan berhasil bertarung di papan atas," ujarnya.
The Maniac pun menyadari dirinya akan mengemban tugas besar di Suzuki Ecstar tahun depan, di mana ia akan mengembangkan GSX-RR, mengisi peran yang selama dua tahun terakhir dipegang oleh Aleix Espargaro.
"Saya rasa Suzuki mengharapkan hasil signifikan dari saya. Suzuki sangat kompetitif, mereka mengalami peningkatan besar, mampu memangkas gap dari para rival dengan cepat. Semoga mereka bisa makin baik di sisa musim ini, karena ini akan jadi pondasi saya tahun depan," tutup Iannone. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Iannone Pede Ulang Prestasi Ducati di Suzuki
Otomotif 29 Agustus 2016, 13:15
-
Sedih Iannone Pergi, Dall'Igna Ingin Stoner Kembali Balapan
Otomotif 25 Agustus 2016, 15:15
-
Ducati Uji Coba di Misano, Dovizioso Cedera
Otomotif 24 Agustus 2016, 10:00
-
Iannone Sebut Ban Depan Biang Keladi Kegagalan di Ceko
Otomotif 23 Agustus 2016, 10:45
-
Tiga Ducati Kuasai Pemanasan MotoGP Ceko, Redding Tercepat
Otomotif 21 Agustus 2016, 15:25
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR