Dr. Zasa akan berkolaborasi dengan Dr. Guido Dalla Rosa Prati dari Dalla Rosa Prati European Diagnostics Centre yang bermarkas di Parma, Italia untuk menyediakan teknologi medis bagi Clinica Mobile.
Clinica Mobile (c) MotoBlog.it
Berikut pernyataan resmi Dr. Costa:
Sebagian orang yang memiliki kekuasaan cenderung tidak mau menunjuk pengganti mereka atau menyiapkan pengganti jika sudah terlalu tua. Jadi atas alasan ini dan karena saya akan segera berusia 73 tahun, saya memutuskan menunjuk seseorang untuk melanjutkan apa yang telah saya cetuskan bersama ayah saya, Ceccho pada tahun 1977.
Kini kunjungan saya ke balapan-balapan Grand Prix akan berkurang, namun saya yakin, ketika saya berkunjung, Dr. Zasa tetap bisa melakukan pekerjaan dengan baik. Ia bisa bicara dengan berbagai bahasa dan punya pengalaman merawat para pebalap.
Untuk meningkatkan kinerja kami, Dr. Zasa akan memimpin klinik ini bersama Dr. Dalla Rosa Prati, Kepala European Diagnostics Centre. Clinica Mobile akan terus berada di paddock dan Dorna Sports telah meyakinkan kami untuk terus memberi dukungan, menjaga filosofi dan semangat asli klinik kami. (mgp/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jelang Musim Baru, Tim Medis MotoGP Ganti Pimpinan
Otomotif 26 Februari 2014, 19:30
-
Brasil Dicoret, MotoGP 2014 Hanya Digelar 18 Seri
Otomotif 25 Februari 2014, 17:00
-
Moto2 Bakal Ikuti Uji Coba MotoGP di Australia
Otomotif 21 Februari 2014, 20:15
-
Marc VDS Dominasi Hari Ketiga Uji Coba Moto2 Jerez
Otomotif 21 Februari 2014, 16:02
-
Michael Jordan Turunkan Pebalap Wildcard di Moto2 2014?
Otomotif 20 Februari 2014, 19:45
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR