Saat ini, Lorenzo berada di peringkat kedua pada klasemen pebalap dengan 115 poin, hanya tertinggal 10 poin dari Marc Marquez dan unggul 12 poin dari Valentino Rossi. Melihat ketatnya persaingan papan atas, Por Fuera pun bertekad bangkit dari keterpurukan di Catalunya.
"Hasil Barcelona sangat disayangkan. Saya tahu balapan itu akan berjalan berat, terutama setelah saya merasa performa ban menurun dalam 5-6 lap, dan akhirnya kecelakaan itu terjadi. Kini kami harus melupakan insiden itu dan kembali bertarung di Assen," ujarnya dalam rilis resmi tim.
Selama berkarir di kelas tertinggi, Lorenzo hanya mengoleksi tiga podium di Assen, yang salah satunya merupakan kemenangan yang ia raih pada tahun 2010. Menurutnya, prestasi ini bertolak belakang dengan karakter YZR-M1 yang biasanya bersahabat dengan lintasan bersejarah tersebut.
"Balapan di Belanda selalu menjadi pengalaman manis-pahit. Saya menyukai lintasannya, namun saya meraih hasil baik dan buruk di sana. Layout-nya selalu cocok untuk YZR-M1, jadi kami akan berusaha untuk meraih hasil baik di sana. Saya sudah tak sabar untuk balapan!" tutup Lorenzo. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jorge Lorenzo Akui Hasilnya di Assen Angin-Anginan
Otomotif 23 Juni 2016, 11:00
-
Jorge Lorenzo 'Dikejutkan' Tes Doping di Lugano
Otomotif 22 Juni 2016, 12:00
-
Marquez: Lorenzo Lebih Kuat, Rossi Lebih Konsisten
Otomotif 18 Juni 2016, 12:00
-
Jorge Lorenzo Rencanakan Uji Coba Mercedes Formula 1
Otomotif 18 Juni 2016, 10:00
-
Marquez: Pertarungan vs Lorenzo-Rossi Sengit Sampai Akhir
Otomotif 17 Juni 2016, 11:00
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR