
Alex dan Marc sukses menjadi kakak beradik pertama dalam sejarah Grand Prix yang mampu meraih gelar dunia di musim yang sama. Keduanya pun mengendarai RC213V di Sirkuit Ricardo Tormo, yakni saat uji coba pascamusim MotoGP juga digelar.
"Saya sangat senang bisa menjajal motor MotoGP. Setelah meraih gelar dunia, kini satu lagi impian saya jadi nyata. Kesempatan ini langka sekali. Terima kasih kepada Honda atas segalanya. Ini hadiah yang sangat hebat," ujar Alex kepada MotoGP.com.
Pebalap berusia 18 tahun inipun mengaku kelelahan usai mengendarai RCV. "Tenaganya besar. Rasanya sangat menakjubkan saat melewati garis lurus, begitu juga pengeremannya. Jujur saja, saya sedikit lelah. Meski begitu, saya sangat menikmatinya!" tutup pebalap yang tahun depan akan membela Marc VDS Racing Moto2 ini. (mgp/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lengkap Sudah Daftar Tim dan Pebalap MotoGP 2015
Otomotif 11 November 2014, 20:00
-
Juarai Moto3, Alex Marquez Kendarai Motor Sang Kakak
Otomotif 11 November 2014, 18:00
-
Honda Tertarik Tandemkan Marc-Alex Marquez
Otomotif 11 November 2014, 11:00
-
Rossi: Mimpi Buruk Saya Bernama 'Marc Marquez'
Otomotif 10 November 2014, 21:00
-
Menangi Balapan, Marquez Rayakan Gelar Sang Adik
Otomotif 9 November 2014, 22:05
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR