Dalam uji coba ini, Rossi menjalani 58 lap dan mencetak 1 menit 39,063 detik, tertinggal 0,326 detik dari Marc Marquez dan 0,064 detik dari rekan setimnya, Jorge Lorenzo.
"Tak banyak hal baru yang kami jajal, tapi uji coba ini penting. Kami cukup cepat dan saya puas atas ritme saya. Kami fokus pada elektronik untuk memperbaiki akselerasi," ujarnya seperti yang dilansir Crash.net.
Rossi juga menjajal sasis baru demi meningkatkan performa pengereman. "Kami juga fokus pada sasis demi memasuki tikungan lebih baik. Saya lebih suka sasis yang baru dan saya akan menggunakannya di Prancis dua pekan lagi," tutup The Doctor. [initial]
Sumber: Crash.net (cn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ketiga di Uji Coba Jerez, Rossi Lebih Suka Sasis Baru
Otomotif 6 Mei 2014, 19:30
-
Marquez Langsung Dominasi Uji Coba MotoGP Jerez
Otomotif 6 Mei 2014, 16:30
-
Rossi: Ada Rekor yang Mustahil Dipatahkan Marquez
Otomotif 6 Mei 2014, 13:00
-
Finis Ketiga, Pedrosa Puas Saingi Rossi-Lorenzo
Otomotif 4 Mei 2014, 22:30
-
Podium di Jerez, Rossi Sudah Prediksi Bakal Kompetitif
Otomotif 4 Mei 2014, 22:00
LATEST UPDATE
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
-
Beckham Putra Ulang Selebrasi Rp75 Juta saat Cetak Gol di Laga Persib vs Persija
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:33
-
Live Streaming Man United vs Brighton - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 16:30
-
Hasil Persib vs Persib: Beckham Putra Bawa Maung Bandung Unggul pada Babak Pertama
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:20
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR