Di F1 GP Jepang tahun 2009, Timo Glock mengalami kecelakaan dan cedera. Pebalap Jerman itupun harus absen di GP Brazil dan Abu Dhabi, dan digantikan oleh Kobayashi.
"Saya selalu berpikir bahwa untuk membuktikan bahwa saya seorang pebalap F1, maka setidaknya saya harus naik podium sekali. Jadi hasil ini sangat berarti bagi saya," ujar Kobayashi yang finis di posisi ketiga dan mengalahkan Jenson Button tepat di garis finis.
Kobayashi pun mengaku bebannya berkurang saat melintasi garis finis Sirkuit Suzuka. "Saya merasa akhirnya beban hilang dari pundak saya. Tak diragukan, balapan tersebut sangat penting bagi karir saya," tutupnya.
Kini Kobayashi berada di peringkat ke-11 pada klasemen sementara pebalap dengan 50 poin. Ia terpaut 16 poin dari rekan setimnya yang menghuni peringkat ke-10, Sergio Perez. (gpu/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hanya Terpaut Empat Poin, Vettel Tak Mau Ambil Pusing
Otomotif 9 Oktober 2012, 13:00
-
Kobayashi: Podium Buktikan Saya Memang Pebalap F1
Otomotif 9 Oktober 2012, 11:00
-
Hasil Pemilu Venezuela Pengaruhi Masa Depan Maldonado
Otomotif 9 Oktober 2012, 09:00
-
Berulah di Twitter, Hamilton Dipaksa Minta Maaf Pada Button
Otomotif 8 Oktober 2012, 20:00
-
Akui Buat Salah, Perez Minta Maaf ke Tim Sauber
Otomotif 8 Oktober 2012, 15:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR