Dalam balapan itu, Rossi sukses finis ketiga di belakang Marc Marquez dan Jorge Lorenzo. Usai balap, pebalap berusia 35 tahun inipun mengaku bangga sekaligus benci pada rekor tersebut.
"Pertama, saya sangat bangga, karena ini prestasi yang hebat dan berarti saya sudah lama sekali berada di GP! Meski begitu, ini angka terburuk dan rekor terburuk pula! Saya benci karena ini berarti saya sudah tua! Tapi saya bangga sih, bisa naik podium di Silverstone," ujarnya.
Membanggakan dan 'mengeluhkan' sebuah rekor sejatinya telah dilakukan The Doctor di Ceko, yakni saat menyamai rekor Barros. Meski begitu, Rossi tampaknya akan memegang rekor tersebut dalam waktu lama, mengingat ia baru saja memperpanjang kontrak selama dua tahun bersama Yamaha. [initial]
Sumber: Crash.net (cn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Tiga Motor MotoGP Favorit Valentino Rossi
Otomotif 2 September 2014, 21:00
-
Dovizioso Cepat, Rossi Beri Ducati Selamat
Otomotif 2 September 2014, 15:00
-
Lagi, Valentino Rossi Malah 'Benci' Patahkan Rekor
Otomotif 2 September 2014, 11:00
-
Rossi Puas Raih Podium Perdana di Silverstone
Otomotif 31 Agustus 2014, 21:15
-
Klasemen Sementara MotoGP 2014 Usai Seri Inggris
Otomotif 31 Agustus 2014, 20:30
LATEST UPDATE
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR