Pengumuman dari penandatanganan kontrak itu dilakukan pada hari Selasa (12/6) dan banyak pihak yang tak menyangka Yamaha dan Lorenzo akan melakukannya begitu awal.
"Saya sangat senang bisa memperpanjang kontrak dengan Yamaha selama dua tahun, ujar Lorenzo. "Mereka telah bekerja sangat keras agar bisa mempertahankan saya di tim pabrikan. Jadi saya ucapkan terima kasih untuk semua orang Yamaha yang terlibat dalam proyek ini. Mereka telah memperlakukan saya seperti keluarga sejak tahun 2008 dan saya sangat suka bekerja sama dengan mereka."
"Bertahan dengan Yamaha selalu menjadi pilihan utama saya dan saya gembira akhirnya negosiasi ini bisa berakhir dengan hasil positif. Kini saya bisa fokus menghadapi kejuaraan musim ini dan bertekad 'membayar' kepercayaan Yamaha kepada saya dengan meraih hasil terbaik di Silverstone akhir pekan ini," lanjutnya.
"Saya sangat ingin memenangkan lebih banyak gelar dunia lagi bersama Yamaha. Mimpi saya untuk mengakhiri karir dengan mereka kini semakin dekat dengan kenyataan!" pungkas pebalap berjuluk Por Fuera itu.
Lorenzo menjadi rekan setim Valentino Rossi di Yamaha pada tahun 2008-2010. Setelah itu Ben Spies bergabung dengannya di dua musim terakhir. (bola/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lorenzo: Yamaha Banting Tulang Agar Saya Bertahan
Otomotif 12 Juni 2012, 17:20
-
Lorenzo Resmi Perpanjang Kontrak Dengan Yamaha
Otomotif 12 Juni 2012, 17:05
-
Performa Membaik, Spies Tak Sabar Balapan di Silverstone
Otomotif 11 Juni 2012, 22:30
-
Tiga Pebalap Yamaha MotoGP Berada di 'Zona Berbahaya'
Otomotif 11 Juni 2012, 20:15
-
Dominasi Tes Aragon, Spies Kembali Raih Rasa Percaya Diri
Otomotif 7 Juni 2012, 18:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi PSG vs Paris FC 13 Januari 2026
Liga Eropa Lain 12 Januari 2026, 03:10
-
Skor Barcelona vs Real Madrid: Serunya El Clasico, Babak Pertama Berakhir 2-2
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 03:00
-
Hasil Thailand U-23 vs Irak U-23: Skor 1-1, Gol Menit 85 Selamatkan Gajah Perang!
Asia 12 Januari 2026, 02:51
-
Prediksi Juventus vs Cremonese 13 Januari 2026
Liga Italia 12 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Liverpool vs Barnsley 13 Januari 2026
Liga Inggris 12 Januari 2026, 02:45
-
Hasil Bayern vs Wolfsburg: Luis Diaz dan Olise Bersinar, Die Roten Pesta 8 Gol!
Bundesliga 12 Januari 2026, 02:29
-
Hasil Monchengladbach vs Augsburg: Kevin Diks Cetak Gol, Tuan Rumah Pesta 4-0
Bundesliga 12 Januari 2026, 02:08
-
Hasil Man Utd vs Brighton: Welbeck Cetak Gol Lagi, MU Tersingkir dari Piala FA
Liga Inggris 12 Januari 2026, 01:56
-
Tempat Menonton Barcelona vs Real Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:46
-
Nonton Live Streaming Barcelona vs Real Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:36
-
Jadwal Siaran Langsung Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:31
-
Man of the Match Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli
Liga Inggris 11 Januari 2026, 23:35
-
Man of the Match Fiorentina vs Milan: Dodo
Liga Italia 11 Januari 2026, 23:24
-
Hasil Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli Hattrick, The Gunners Menang 4-1
Liga Inggris 11 Januari 2026, 22:53
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR