"Mustahil berteman dengan para rival. Biasanya, seorang pebalap akan berteman dengan pebalap yang turun di kategori lain. Saya bersahabat dengan Esteve Rabat dan Julian Simon, yang saat ini turun di Moto2," ujarnya.
Meski begitu, Marquez mengaku juga sering menghabiskan waktu dengan pebalap MotoGP dari Go & Fun Honda Gresini, Alvaro Bautista. "Saya juga berteman baik dengan Bati. Saya berteman dengan siapa saja, namun lebih dekat dengan yang tak punya rivalitas langsung dengan saya," lanjut Marquez.
Pebalap Spanyol inipun mengaku bahwa sebenarnya hubungannya dengan Dani Pedrosa berjalan baik, meski sempat bersitegang pasca insiden senggolan di Aragon.
"Saya rasa orang-orang ingin saya dan Dani bersinggungan. Setelah balapan di Aragon, kami tak banyak mengobrol, namun setelahnya hubungan kami kembali normal. Saat pesta perayaan gelar dunia, kami menari bersama. Ia rekan setim yang baik dan kami saling menghormati," pungkas Marquez. (mc/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marquez: Mustahil Berteman dengan Para Rival
Otomotif 25 Desember 2013, 11:00
-
MotoGP Akui Hilang Kesabaran Soal 'Karakter' Marquez
Otomotif 24 Desember 2013, 18:00
-
Gagal Juara, Lorenzo Paling Sering Pimpin Balapan
Otomotif 21 Desember 2013, 09:00
-
Deretan Peristiwa Menarik MotoGP Sepanjang 2013
Otomotif 20 Desember 2013, 13:00
-
'Espargaro-Bradl Bisa Jadi Ancaman Serius di 2014'
Otomotif 19 Desember 2013, 19:00
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR