Start dari pole, Vettel langsung memimpin jalannya balap hingga finis meski Safety Car sempat dua kali keluar akibat insiden yang menimpa Sergio Perez dan Mark Webber. Vettel pun finis di depan duet Lotus, Kimi Raikkonen dan Romain Grosjean.
"Saya sangat puas atas hasil ini. Kami menjalani semua pit stop dengan baik. Ritme balap kami cukup baik untuk menjaga jarak," ujarnya. "Kimi dan Romain sangat kompetitif. Mereka sangat baik dalam mempertahankan ban. Namun tim saya bekerja fantastis dan kami menikmati kemenangan ini," pungkas Vettel.
Berkat kemenangan ini, Vettel memperkokoh posisinya di puncak klasemen pebalap dengan 272 poin, unggul 77 poin dari pesaing terdekatnya, Fernando Alonso dari Scuderia Ferrari. (gpu/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alonso: Ferrari Tak Mampu Tampil Kompetitif
Otomotif 6 Oktober 2013, 19:00 -
Hamilton Kecewa Gagal Kalahkan Hulkenberg
Otomotif 6 Oktober 2013, 18:00 -
Raikkonen: Saya Raih Podium Bukan Karena Safety Car
Otomotif 6 Oktober 2013, 17:00 -
Pit Stop Lancar, Vettel Puas Menangi F1 GP Korea
Otomotif 6 Oktober 2013, 16:00 -
Klasemen Sementara Formula 1 2013 Usai Seri Korea
Otomotif 6 Oktober 2013, 15:30
LATEST UPDATE
-
MU vs Sunderland: Ruben Amorim Berharap Tuah 2 Pemain Setan Merah Ini
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 18:32 -
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR