Bola.net - - Repsol Honda akhirnya akan menggunakan satu dari lima hari jatah uji coba tertutup MotoGP 2018, dan uji coba ini akan mereka gelar di Sirkuit Jerez, Spanyol pada hari Senin (26/3) dan akan diikuti oleh Marc Marquez dan Dani Pedrosa.
Menurut Autosport, Honda akan melanjutkan uji coba tertutup ini pada Selasa (27/3) dan Rabu (28/3), namun tak bersama Marquez dan Pedrosa, melainkan sang test rider sekaligus juara dunia Moto2 2011, Stefan Bradl.
Sejauh ini, Honda merupakan satu-satunya pabrikan yang belum memakai jatah uji coba tertutup, mengingat mereka memutuskan untuk menarik Marquez dan Pedrosa dari uji coba Jerez pada November tahun lalu.
Yamaha dan Ducati telah menggunakan dua dari lima hari yang diperbolehkan, masing-masing menggunakannya di Sepang, Malaysia dan Jerez tahun lalu. Suzuki dan KTM, sebagai pabrikan berkonsesi, memiliki jatah uji coba tak terbatas.
Uji coba Jerez nanti akan menjadi penampilan kedua Bradl sebagai test rider Honda, sejak uji coba pramusim Sepang pada akhir Januari lalu. Usai menjalani uji coba ini, Marquez dan Pedrosa akan menjalani balapan di Termas de Rio Hondo, Argentina pada 6-8 April mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Crutchlow: Honda Lebih Baik Pilih Saya Ketimbang Zarco
Otomotif 26 Maret 2018, 09:15
-
Repsol Honda Gelar Uji Coba Tertutup di Jerez
Otomotif 26 Maret 2018, 08:45
-
Video: Marquez-Pedrosa 'Nyamar' Jadi Petugas Pom Bensin
Otomotif 23 Maret 2018, 10:15
-
Bos Honda Lebih Pilih Dovizioso Ketimbang Zarco
Otomotif 22 Maret 2018, 14:00
-
'Repsol Honda Tak Boleh Lupakan Jasa Dani Pedrosa'
Otomotif 22 Maret 2018, 13:30
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR