Rossi yang kini berusia 34 tahun, mengakhiri musim 2013 di peringkat keempat pada klasemen pebalap, tertinggal dari generasi yang lebih muda, Marc Marquez, Jorge Lorenzo dan Dani Pedrosa.
Dalam acara The New Age - A Year of MotoGP di yang disiarkan salah satu stasiun televisi Italia, Rossi mengaku bulan Februari hingga Juni tahun depan merupakan waktu baginya untuk merenung.
"Jika ingin tetap balapan, maka saya harus tetap berada di depan, lebih dekat dengan tiga pebalap terkuat. Dalam bulan Februari hingga Juni mendatang, yakni uji coba dan enam seri pertama, saya akan memutuskan apakah saya akan lanjut atau berhenti," ujarnya.
Rossi sendiri mengaku ingin membalap hingga akhir 2016, namun hanya jika dirinya masih mampu tampil kompetitif. "Saya ingin terus membalap untuk beberapa tahun lagi, namun hanya jika saya bisa kompetitif," tutup sembilan kali juara dunia ini. [initial]
Sumber: Crash.net (cn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pedrosa Takkan Lagi Didampingi Sang Manajer
Otomotif 27 November 2013, 18:00
-
Rossi Butuh Enam Seri untuk Tentukan Masa Depan
Otomotif 27 November 2013, 17:00
-
Rossi Tak Sabar Saksikan Rivalitas Alonso-Raikkonen
Otomotif 27 November 2013, 13:00
-
'Marquez-Lorenzo Masih Favorit Juara MotoGP 2014'
Otomotif 27 November 2013, 09:00
-
Video: Aksi Valentino Rossi di Monza Rally Show 2013
Open Play 26 November 2013, 20:00
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR