
Selama ini, Rossi memang dikenal sebagai penggemar berat Ferrari dan Raikkonen. Meski begitu, The Doctor mengaku sedih Felipe Massa harus meninggalkan tim Kuda Jingkrak dan hijrah ke Williams.
"Saya rasa Felipe merupakan pebalap yang sangat kuat. Sayang sekali ia harus berpisah dengan Ferrari, karena saya mengenalnya dan ia sosok yang menyenangkan. Meski begitu saya tak sabar melihat rivalitas Fernando dan Kimi," ujar Rossi.
Setelah menjadi runner up di Monza Rally Show 2013, pebalap Yamaha Factory Racing MotoGP ini juga mengaku ingin melawan Robert Kubica, mantan pebalap F1 yang kini turun di Kejuaraan Reli Dunia (WRC).
"Saya ingin bertarung dengan Robert Kubica. Ia merupakan pereli yang sangat kuat, meski tangannya bermasalah. Ia tak takut apapun!" tutup pebalap Italia berusia 34 tahun itu. (gpo/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pedrosa Takkan Lagi Didampingi Sang Manajer
Otomotif 27 November 2013, 18:00
-
Rossi Butuh Enam Seri untuk Tentukan Masa Depan
Otomotif 27 November 2013, 17:00
-
Rossi Tak Sabar Saksikan Rivalitas Alonso-Raikkonen
Otomotif 27 November 2013, 13:00
-
'Marquez-Lorenzo Masih Favorit Juara MotoGP 2014'
Otomotif 27 November 2013, 09:00
-
Video: Aksi Valentino Rossi di Monza Rally Show 2013
Open Play 26 November 2013, 20:00
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR