Di sela peresmian Movistar Yamaha di Barcelona hari Senin (18/1) lalu, Rossi meyakini Marquez dan Lorenzo tak menaruh rasa hormat sebesar yang ia punya pada keduanya. Meski begitu, Rossi mengaku akan tetap menghormati keduanya sebagai pebalap walau ketiganya sama-sama menghadirkan kontroversi di penghujung 2015.
"Apa artinya rasa hormat? Menurut saya, Marc terutama dan Jorge hanya punya sedikit rasa hormat pada saya. Saya yakin saya benar. Saya selalu menghormati semua orang dan saya akan terus begitu. Tapi juga harus ada timbal balik," ujarnya seperti yang dilansir Sport Rider.
Selain itu, Rossi juga meyakini tindakan Marquez menghalang-halanginya di Sepang, Malaysia dan tak berusaha menyalip Lorenzo di Valencia bukan semata berkat tuduhan Rossi, melainkan sudah direncanakan Marquez sejak awal.
"Saya sangat tidak setuju pada orang-orang yang berkata bahwa Marc melakukan ini semua karena ia bereaksi atas tuduhan saya. Bukan begitu adanya. Dia sudah memutuskan untuk membuat saya gagal juara dunia. Jadi saya akan tetap melakukan semuanya, dan pernyataan saya tidak akan berubah," tutup Rossi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Valentino Rossi: MotoGP 2016 Tak Hanya Soal Empat Rider!
Otomotif 20 Januari 2016, 17:15
-
Rossi Ogah Cabut Pernyataannya Soal Marquez
Otomotif 20 Januari 2016, 15:00
-
Valentino Rossi: Pensiun Lebih Awal Berarti Menyerah!
Otomotif 20 Januari 2016, 12:45
-
Colin Edwards, 'Senjata Rahasia' Lorenzo-Rossi di 2016
Otomotif 19 Januari 2016, 20:30
-
Rossi Sebut Marquez Sengaja Cari Kambing Hitam
Otomotif 19 Januari 2016, 19:30
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR