Rossi mencatatkan waktu tercepat kelima pada sesi pertama, dan menjadi yang tercepat keempat pada sesi kedua. Ia juga mengaku puas dengan ketahanan ban Bridgestone yang ia pilih.
"Secara pribadi, sesi latihan kami cukup baik karena kami memperbaiki setup motor, terutama di sesi kedua," ujarnya. "Kami bahkan lebih baik dengan ban baru. Dengan ban lama pun, saya bisa bertahan dengan ritme yang baik. Jadi saya merasa nyaman."
Meski puas atas performanya pada hari Jumat, Rossi masih bertekad memperbaiki catatan waktu pada hari Sabtu (12/10), di mana sesi latihan ketiga, keempat dan sesi kualifikasi akan digelar.
"Tentu kami masih harus lebih baik, namun saya merasa puas. Kompetitor kami lebih cepat, karena itu saya akan berusaha 100 persen dan konsentrasi. Kami tak jauh dari yang terdepan, namun masih ada jarak yang harus direduksi," pungkas The Doctor. (mgp/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rossi Puas Atas Hasil Latihan MotoGP Malaysia
Otomotif 11 Oktober 2013, 20:30
-
Tujuh Fakta Menarik Jelang MotoGP Malaysia
Otomotif 10 Oktober 2013, 21:00
-
Rossi Tertantang Tampil Kompetitif di MotoGP Malaysia
Otomotif 10 Oktober 2013, 13:00
-
Para Tokoh MotoGP Komentari Insiden Marquez-Pedrosa
Otomotif 6 Oktober 2013, 13:00
-
Perbaiki Lintasan, Indianapolis Siap Sambut MotoGP Tahun Depan
Otomotif 5 Oktober 2013, 12:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi PSG vs Paris FC 13 Januari 2026
Liga Eropa Lain 12 Januari 2026, 03:10
-
Skor Barcelona vs Real Madrid: Serunya El Clasico, Babak Pertama Berakhir 2-2
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 03:00
-
Hasil Thailand U-23 vs Irak U-23: Skor 1-1, Gol Menit 85 Selamatkan Gajah Perang!
Asia 12 Januari 2026, 02:51
-
Prediksi Juventus vs Cremonese 13 Januari 2026
Liga Italia 12 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Liverpool vs Barnsley 13 Januari 2026
Liga Inggris 12 Januari 2026, 02:45
-
Hasil Bayern vs Wolfsburg: Luis Diaz dan Olise Bersinar, Die Roten Pesta 8 Gol!
Bundesliga 12 Januari 2026, 02:29
-
Hasil Monchengladbach vs Augsburg: Kevin Diks Cetak Gol, Tuan Rumah Pesta 4-0
Bundesliga 12 Januari 2026, 02:08
-
Hasil Man Utd vs Brighton: Welbeck Cetak Gol Lagi, MU Tersingkir dari Piala FA
Liga Inggris 12 Januari 2026, 01:56
-
Tempat Menonton Barcelona vs Real Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:46
-
Nonton Live Streaming Barcelona vs Real Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:36
-
Jadwal Siaran Langsung Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:31
-
Man of the Match Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli
Liga Inggris 11 Januari 2026, 23:35
-
Man of the Match Fiorentina vs Milan: Dodo
Liga Italia 11 Januari 2026, 23:24
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR