Dalam wawancaranya dengan GPOne, The Doctor mengaku menargetkan kemenangan, namun juga meyakini jalannya tak akan mudah mengingat musim ini peta persaingan kian acak berkat perubahan ke ban Michelin dan penyeragaman perangkat elektronik.
"Kemenangan? Mungkin saja!" ujarnya sembari tertawa. "Entahlah. Marc Marquez tampaknya tengah bermasalah, tapi jelas ia akan bertarung di depan saat balapan nanti. Saya melihat ada enam sampai tujuh pebalap yang akan bertarung meraih kemenangan hari Minggu nanti."
Sembilan kali juara dunia inipun memprediksi Jorge Lorenzo akan menjadi rival utamanya akhir pekan nanti, jika melihat performanya yang dominan dan konsisten dalam sesi latihan bebas pertama hari Kamis (17/3) malam.
"Honda sedikit tertinggal, tapi perjalanan masih panjang. Jorge terbukti sebagai man to beat. Meski begitu, tak ada yang tahu jalannya kualifikasi nanti. Tapi saya juga tak tertinggal jauh dari Jorge," pungkas The Doctor. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marquez: Kalau Rossi Tak Berhenti Bicara, Maka...
Otomotif 18 Maret 2016, 18:30
-
Rossi Sebut 6-7 Rider Rebutkan Kemenangan MotoGP Qatar
Otomotif 18 Maret 2016, 17:30
-
Valentino Rossi Sebut Maverick Vinales Sebagai Ancaman
Otomotif 18 Maret 2016, 11:30
-
Lorenzo Tercepat di FP1 MotoGP Qatar, Rossi Menempel
Otomotif 18 Maret 2016, 10:30
-
Luca Cadalora Resmi Jadi Pelatih Pribadi Valentino Rossi
Otomotif 17 Maret 2016, 15:15
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR