Seluruh peserta MotoGP terkecuali Repsol Honda dan Monster Yamaha Tech 3, turun dalam uji coba ini, termasuk Stoner beserta dua test rider KTM. Ducati pun mendominasi, di mana Andrea Iannone menjadi yang tercepat. Stoner sendiri menduduki posisi ketiga, di belakang Andrea Dovizioso.
"Jujur saja, kami menjalani uji coba dengan sungguh-sungguh. Saya tak menemukan kelemahan apapun dari Ducati di sini. Pengeremannya sangat stabil. Di sini top speed kami 310 km/jam, sementara di tempat lain 350 km/jam. Kami akan punya keuntungan di lintasan lurus," ujar rider Australia ini.
Juara dunia MotoGP 2007 dan 2011 ini pun sama sekali tak merasakan keluhan dalam mengendarai Desmosedici GP, meski tak menggunakan sasis baru, yang sempat ia jajal dalam uji coba tertutup di Misano, San Marino tiga pekan lalu.
"Saya tak memakai sasis terbaru yang saya jajal di Misano. Hanya Andrea dan Dovi yang memakainya. Sasis ini bekerja sangat baik ketika masuk tikungan. Di Tikungan 1 dan 3, kami sedikit bermasalah dengan grip. Tapi dua tikungan ini menanjak, jadi rival juga akan mendapati masalah yang sama. Bagaimana pun motor kami bekerja dengan baik, sangat konsisten, tak ada keluhan," tutupnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Stoner: Ducati Tak Punya Kelemahan di Red Bull Ring
Otomotif 23 Juli 2016, 14:45
-
Red Bull Ring Dinilai Berbahaya, Ini Opini Rider MotoGP
Otomotif 23 Juli 2016, 12:30
-
Stoner Kuat di Uji Coba Austria, Lorenzo Takjub
Otomotif 22 Juli 2016, 10:00
-
Jatuh di Red Bull Ring, Casey Stoner 'Tertawakan' Diri Sendiri
Otomotif 21 Juli 2016, 10:30
-
Ducati Kembali Kuasai Hari Kedua Uji Coba MotoGP Austria
Otomotif 21 Juli 2016, 09:30
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR